Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jose Mourinho Dikhianati 2 Anak yang Ia Pilih Sendiri

By Sri Mulyati - Senin, 20 Agustus 2018 | 11:20 WIB
 Bek Tottenham Hotspur, Serge Aurier, bercengkerama dengan pemain Manchester United, Eric Bailly, pada laga Liga Inggris di Old Trafford, Manchester, 28 Oktober 2017.
OLI SCARFF/AFP
Bek Tottenham Hotspur, Serge Aurier, bercengkerama dengan pemain Manchester United, Eric Bailly, pada laga Liga Inggris di Old Trafford, Manchester, 28 Oktober 2017.

Kekalahan 2-3 Manchester United dari Brighton & Hove Albion di pekan kedua Liga Inggris meninggalkan pekerjaan rumah besar di jantung pertahanan.

Pelatih Manchester United, Jose Mourinho, menduetkan Eric Bailly dan Victor Lindelof dalam laga tersebut.

Duet tersebut tak berjalan dengan baik karena Manchester United sudah kebobolan tiga gol di babak pertama.

Bailly bahkan ikut bertanggung jawab dalam ketiga gol Brighton & Hove Albion tersebut.

Ia gagal mengantisipasi dua gol awal lawan di babak pertama.

(Baca Juga: Semakin Berbahaya, Benjamin Mendy Tak Sekadar Pemanis Media Sosial Manchester City)

Manchester United mulai mengejar lewat gol sundulan Romelu Lukaku setelah tertinggal dari sang lawan.


Pemain Manchester United, Victor Lindelof, dalam laga kontra Swansea pada 24 Oktober 2017(GEOFF CADDICK / AFP)

Namun Bailly justru melanggar Pascal Gross di kotak terlarang dan membuahkan hadiah penalti bagi Brighton & Hove Albion.


Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : Twitter.com/squawka

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Close Ads X