Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pep Guardiola Terapkan Peraturan Baru untuk Para Pemain Manchester City

By Sri Mulyati - Rabu, 5 September 2018 | 15:12 WIB
Ekspresi manajer Manchester City, Pep Guardiola (kiri), saat berbincang dengan bek Benjamin Mendy dalam pertandingan Liga Inggris 2018-2019 di Stadion Etihad, Manchester, Inggris, pada 19 Agustus 2018.
LINDSEY PARNABY / AFP
Ekspresi manajer Manchester City, Pep Guardiola (kiri), saat berbincang dengan bek Benjamin Mendy dalam pertandingan Liga Inggris 2018-2019 di Stadion Etihad, Manchester, Inggris, pada 19 Agustus 2018.

Pelatih Manchester City, Pep Guardiola, memberlakukan peraturan baru kepada para pemain mulai musim 2018-2019.

Pep Guardiola melarang penggunaan ponsel pada beberapa tempat di pusat latihan Manchester City.

Pemain boleh menggunakan ponsel di ruang ganti, tetapi tidak saat mereka tengah menjalani sesi analisis taktik, pertemuan tim, dan berolahraga di pusat kebugaran.

Dilansir BolaSport.com dari Daily Mail, peraturan baru ini dibuat agar para pemain tak mengalami penurunan standar permainan.

(Baca Juga: Goda Paul Pogba, Luis Suarez Panaskan Kuping Manchester United)


Langkah awal Manchester City di Liga Inggris musim ini sebenarnya terhitung mulus.

Manchester City sudah mengoleksi 10 poin dari empat pertandingan yang telah mereka lakoni.

Namun Pep Guardiola memang terkenal sebagai pelatih yang perfeksionis.

(Baca Juga: Dicadangkan di Real Madrid, Thibaut Courtois Mengaku Biasa Saja)


Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : dailymail.com
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Malaysia 2024 - Dani Pedrosa Ungkap Strategi yang Harus Diikuti oleh Jorge Martin dan Francesco Bagnaia dengan Libatkan Marc Marquez dan Enea Bastianini

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X