Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Eks Penyerang Arema: Naturalisasi Bukan Tiket untuk Masuk Tim Nasional!

By Bagaskara Setyana Adhie Perkasa - Kamis, 22 Februari 2018 | 23:40 WIB
Striker senior Malaysia, Safee Sali saat membela klubnya, Johor Darul Takzim di Liga Super Malaysia.
BERITA HARIAN
Striker senior Malaysia, Safee Sali saat membela klubnya, Johor Darul Takzim di Liga Super Malaysia.

Mantan penyerang timnas Malaysia, Safee Sali, memberikan komentarnya terkait fenomena naturalisasi yang terjadi di Malaysia.

Dilansir BolaSport.com dari Berita Harian, Safee Sali berharap pemain naturalisasi bukan jadi tiket untuk mendapat jersey tim nasional.

Menurut mantan pemain Arema dan Pelita Jaya itu pemilihan pemain harus mempertimbangkan performa bukan karena punya darah campuran.


Kiko Insa saat latihan bersama Timnas Malaysia di Stadion Hang Jebat, Melaka, Malaysia, Rabu (16/8/2017).(TWITTER/FAM MALAYSIA)

"Pesepak bola tidak harus berdarah campuran, tapi kemampuan pemain dan kekuatan yang lebih penting," kata Safee Sali, sebagaimana dilansir BolaSport.com dari Berita Harian.

(Baca Juga: VIDEO - Aksi Bojan Malisic Cetak Gol dari Sepak Pojok di Sesi Latihan Persib Bandung)

"Jika pemain keturunan bisa membuat perubahan di tim nasional itu bagus, tapi jika ingin mendapatkan kewarganegaraan untuk bermain di tim nasional itu hanya sia-sia. Semakin baik peluang diberikan kepada pemain lokal," kata pria berusia 34 tahun itu.

Menurut Safee, hanya ada dua-tiga pemain naturalisasi yang memiliki kualitas lebih dibanding pemain lokal.


Bek timnas Malaysia, Matthew Davies, saat berlatih menjelang laga uji coba melawan timnas Indonesia pada November 2016.(@MATTDAVIES/INSTAGRAM)

"Saya pikir hanya ada dua-tiga pemain keturunan yang kelihatannya memiliki kualitas lebih dibanding pemain lokal, yang lain saya pikir kurang lebih sama saja," kata Safee.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Bharian.com.my
REKOMENDASI HARI INI

Pelatih Sendiri Ogah Lihat Permainan Tim, AC Milan Cari Aman tetapi Masih Ngimpi Scudetto

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X