Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Para Jagoan Piala Dunia 2018 Raih Hasil Antiklimaks di UEFA Nations League

By Sri Mulyati - Selasa, 20 November 2018 | 14:55 WIB
Gelandang timnas Spanyol, Isco, berduel melawan bek tengah timnas Kroasia, Dejan Lovren, dalam laga UEFA Nations League pada Kamis, 15 November 2018
TWITTER.COM/SEFUTBOL
Gelandang timnas Spanyol, Isco, berduel melawan bek tengah timnas Kroasia, Dejan Lovren, dalam laga UEFA Nations League pada Kamis, 15 November 2018

Hanya terpaut beberapa bulan, para unggulan Piala Dunia 2018 gagal mengulangi prestasi serupa di ajang UEFA Nations League.

UEFA Nations League telah memastikan empat tim nasional sebagai semifinalis.

Keempat negara tersebut adalah Inggris, Swiss, Belanda, dan Portugal.

Inggris menjadi satu-satunya semifinalis UEFA Nations League yang juga masuk empat besar Piala Dunia 2018.

Ketiga semifinalis Piala Dunia 2018 yang lain seperti timnas Belgia, Prancis, dan Kroasia justru gagal untuk berjaya di UEFA Nations League.

Baca Juga:

Prancis yang berstatus sebagai juara Piala Dunia 2018 justru mengalami penurunan performa menjelang akhir tahun.

Sempat tampil perkasa pada laga-laga awal UEFA Nations League, Les Bleus kalah bersaing dengan Belanda yang tidak diunggulkan.

Kroasia yang merupakan runner-up Piala Dunia 2018 juga tidak lebih baik dari Prancis di UEFA Nations League.

Menghuni dasar klasemen, Luca Modric dkk bahkan harus rela terdegradasi ke Liga B UEFA Nations League pada edisi berikutnya.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Abaikan Soal Postur Tubuh, Asisten Shin Tae-yong Yakin Kiper Indonesia Punya Potensi Besar Untuk Sukses

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X