Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mantan Rekan Setim di Fiorentina Tak Habis Pikir soal Kabar Kematian Davide Astori

By Verdi Hendrawan - Selasa, 6 Maret 2018 | 00:32 WIB
Aksi bek Fiorentina, Marcos Alonso Mendoza (tengah), saat berduel dengan gelandang Chievo Verona, Lucas Nahuel Castro (kiri), dalam pengamatan Davide Astori di laga Liga Italia 2015-2016 di Stadion Artemio Franchi, Florence, Italia, pada 20 Desember 2015.
ANDREAS SOLARO / AFP
Aksi bek Fiorentina, Marcos Alonso Mendoza (tengah), saat berduel dengan gelandang Chievo Verona, Lucas Nahuel Castro (kiri), dalam pengamatan Davide Astori di laga Liga Italia 2015-2016 di Stadion Artemio Franchi, Florence, Italia, pada 20 Desember 2015.

Mantan bek sayap Fiorentina yang kini membela Chelsea, Marcos Alonso, mengaku tak habis pikir soal kabar duka yang datang dari kapten La Viola, Davide Astori.

Davide Astori meninggal dunia di dalam kamar hotelnya pada Minggu (4/3/2018) di saat skuat Fiorentina sedang bersiap menghadapi laga pekan ke-27 Liga Italia kontra Udinese.

Hingga saat ini belum diketahui secara pasti penyebab meninggalnya Davide Astori.

Dalam keterangan resminya, kubu Fiorentina menyebut bahwa Astori meninggal karena sakit yang tiba-tiba ia derita.

(Baca Juga: Resmi, Fiorentina Konfrimasi Jadwal Pemakaman Davide Astori)

Ucapan dukan pun datang dari seluruh penjuru dunia atas meninggalnya Astori yang datang secara tiba-tiba itu.

Hal ini juga membuat Marcos Alonso yang pernah bersama-sama Astori menjaga di lini pertahanan Fiorentina mengaku tidak habis pikir.

"Davide Astori adalah sosok yang fantastis dan dalam keadaan sehat. Berita tentang kematiannya sangat mengejutkan bagi semua orang yang mengenalnya," ucap Marcos Alonso seperti dikutip BolaSport.com dari Cope.es.

(Baca Juga: Setelah Iniesta, Giliran Marcos Alonso Ikut Memanaskan Rumor Luis Enrique ke Chelsea)

Sebelum bergabung dengan Chelsea pada 2016-2017, Marcos Alonso pernah bermain bersama Astori di Fiorentina pada musim 2015-2016 saat sang almarhum masih berstatus sebagai pemain pinjaman dari Cagliari.


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : Cope.es

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X