Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jorge Mendes: Tinggalkan Real Madrid Akan Jadi Babak Baru dalam Karier Cristiano Ronaldo

By Verdi Hendrawan - Jumat, 6 Juli 2018 | 04:55 WIB
Megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, berpose dengan sang agen, Jorge Mendes (kiri), ibu (kanan), dan putranya, Cristiano Junior, dalam seremoni pemberian gelar top scorer sepanjang masa Real Madrid di Santiago Bernabeu, 2 Oktober 2015.
GERARD JULIEN / AFP
Megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, berpose dengan sang agen, Jorge Mendes (kiri), ibu (kanan), dan putranya, Cristiano Junior, dalam seremoni pemberian gelar top scorer sepanjang masa Real Madrid di Santiago Bernabeu, 2 Oktober 2015.

Agen Cristiano Ronaldo, Jorge Mendes, mengaku sangat mendukung rencana kliennya itu untuk hengkang dari Real Madrid dan mencicipi tantangan baru di akhir kariernya.

Seusai pertandingan final Liga Champions menghadapi Liverpool pada akhir Mei 2018, Cristiano Ronaldo langsung mengutarakan rencananya untuk hengkang dari Real Madrid.

Pernyataan tersebut juga masih dipegang oleh Cristiano Ronaldo hingga saat ini dan telah membuat Real Madrid berpikir untuk menjual sang megabintang berusia 33 tahun itu.

Real Madrid dikabarkan siap untuk melepas Cristiano Ronaldo kepada klub lain yang sanggup untuk menggelontorkan dana sebesar 100 juta euro atau sekitar 1,6 triliun rupiah.

Setelah beberapa klub berniat untuk menebusnya, kini Juventus disebut-sebut sebagai salah satu pihak yang paling serius untuk meminang Cristiano Ronaldo.

(Baca Juga: 2 Hal yang Membuat Siklus Juara Wakil Amerika Selatan Bakal Terhenti di Piala Dunia 2018)

Juventus juga dikabarkan siap melepas Gonzalo Higuain demi mendapatkan dana segar untuk membeli Cristiano Ronaldo.

Bahkan sempat ada kabar bahwa Cristiano Ronaldo akan segera menjalani tes medis bersama Juventus pada hari ketujuh di bulan ketujuh (7/7/2018) untuk merampungkan transfer.


Reaksi kapten Portugal, Cristiano Ronaldo, setelah timnya dikalahkan Uruguay dalam laga babak 16 besar Piala Dunia 2018, 30 Juni 2018 di Fisht Stadium, Sochi.(KIRILL KUDRYAVTSEV/AFP)


Editor : Beri Bagja
Sumber : record.pt

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X