Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tak Punya Tujuan yang Menarik, Gelandang Juventus Ini Tampaknya Harus tetap Bertahan

By Verdi Hendrawan - Senin, 23 Juli 2018 | 22:59 WIB
Aksi Stefano Sturaro dalam partai Juventus lawan Chievo Verona pada lanjutan Liga Italia di Allianz Stadium Turin, 9 September 2017.
MIGUEL MEDINA / AFP
Aksi Stefano Sturaro dalam partai Juventus lawan Chievo Verona pada lanjutan Liga Italia di Allianz Stadium Turin, 9 September 2017.

Gelandang Juventus, Stefano Sturaro, berencana untuk hengkang jelang musim 2018-2019. Namun, sejauh ini tidak ada klub yang menarik bagi pemain berusia 25 tahun itu sebagai tujuan berikutnya.

Hal ini dilakukan Stefano Sturaro demi mendapatkan kesempatan bermain lebih banyak yang selama ini tidak ia dapatkan di Juventus.

Sejak dibeli dari Genoa pada awal 2014-2015, Stefano Sturaro selalu kalah bersaing dengan gelandang-gelandang Juventus lainnya.

Alhasis, Sturaro lebih banyak duduk di bangku cadangan ketimbang tampil di lapangan.

(Baca Juga: Kata-kata Yanto Basna Setelah Sukses Bungkam Klub Thailand yang Dibela Ryuji Utomo dengan Skor Telak)

Agen Stefano Sturaro, Carlo Volpi, mengatakan bahwa Juventus telah menerima tawaran untuk kliennya itu dari West Ham United dan Leicester City.

Namun, Carlo Volpi juga mengakui bahwa tidak ada tawaran yang menarik bagi pihak Juventus dan Stefano Sturaro.

"Faktanya adalah tidak akan ada transfer yang bakal segera terjadi. Ada beberapa tawaran yang masuk ke Juventus untuk dievaluasi," kata Carlo Volpi seperti dikutip BolaSport.com dari JuveNews.eu.

"Tidak hanya dari klub sebesar West Ham United dan Leicester City. Setidaknya ada empat klub lain yang tertarik dengan klien saya, tetapi ada tujuan yang menarik," tutur sang agen.


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : Juvenews.eu
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions Asia - Ronaldo Cetak Gol Nomor 908, Al Nassr Balas Membantai Timnya Hernan Crespo

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X