Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Berita Liga Italia - Kontroversi yang Tak Perlu soal Ban Kapten

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Senin, 10 September 2018 | 15:35 WIB
Suporter Fiorentina memasang foto Davide Astori dan menggantungkan syal untuk memberi penghormatan buat mendiang kapten La Viola di pagar Stadion Artemio Franchi, Firenze, 7 Maret 2018.
FILIPPO MONTEFORTE / AFP
Suporter Fiorentina memasang foto Davide Astori dan menggantungkan syal untuk memberi penghormatan buat mendiang kapten La Viola di pagar Stadion Artemio Franchi, Firenze, 7 Maret 2018.

Pemain andalan Juventus, Giorgio Chiellini, menganggap bahwa keributan yang menyelimuti soal ban kapten di Serie A adalah sebuah hal yang tak perlu.

Keributan tentang ban kapten di Liga Italia berawal dari imbauan otoritas Serie A tentang standar ban kapten yang dikenakan pemain.

Penyelenggara liga mengancam akan memberikan hukuman kepada siapa saja yang mengenakan ban kapten tak sesuai standar.

Hal ini jadi kontroversi setelah Fiorentina tetap ngotot untuk mengenakan ban kapten yang tak sesuai standar dari liga.

(Baca juga: Kebutuhan Timnas Italia akan Pembunuh Utama)

Fiorentina mengenakan ban kapten dengan logo "DA13".

Hal ini dilakukan untuk menghormati Davide Astori, mantan kapten mereka yang Maret lalu meninggal dunia secara mendadak.

Meski diancam dengan denda, Fiorentina tetap berencana untuk selalu mengenakan ban kapten tersebut.

(Baca juga: Diego Simeone ke Inter Milan adalah Keniscayaan)


Editor : Beri Bagja
Sumber : football-italia.net
REKOMENDASI HARI INI

Respons Erick Thohir Soal Tiket Laga Timnas Indonesia Vs Jepang yang Ludes Terjual

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X