Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tak Hanya Jakmania yang Sambut Kedatangan Persija di Kota Solo

By Kautsar Restu Yuda - Kamis, 8 Februari 2018 | 20:32 WIB
Pemain senior Persija Jakarta, Ismed Sofyan saat menjawab pertanyaan wartawan, di Hotel Sultan, Jakarta, Selasa (6/2/2018).
MUHAMMAD ROBBANI/BOLASPORT.COM
Pemain senior Persija Jakarta, Ismed Sofyan saat menjawab pertanyaan wartawan, di Hotel Sultan, Jakarta, Selasa (6/2/2018).

Rombongan Persija Jakarta telah tiba kembali di Solo pada Kamis (8/2/2018). Kedatangan mereka disamput The Jakmania, pengunjung bandara, dan guyuran hujan deras.

Pesawat yang mengangkut skuat berjulukan Macan Kemayoran mendarat tepat pukul 17.30 di Bandara Adi Soemarmo, Solo.

Mayoritas pilar utama Persija dibawa ke Solo, seperti Bambang Pamungkas, Ismed Sofyan, Maman Abdurrahman, Jaimerson Da Silva, dan Marko Simic.

Sejumlah tujuh orang anggota The Jakmania yang berasal dari Klaten dan Solo, menyambut kedatangan tim asal Ibu Kota Indonesia ini.

Selain para The Jak, beberapa pengunjung bandara ikut mengerumuni para pemain Persija untuk meminta tanda tangan serta berfoto.

Para pemain Persija tampak tidak segan untuk melayani permintaan-permintaan tersebut.

Tidak lama berselang, seluruh skuat Persija masuk ke bus guna menuju Hotel Aston, tempat mereka menginap.

Keberangkatan bus Persija diiringi hujan deras yang mengguyur Kota Solo sejak pukul 13.00 WIB.

Kedatangan Persija kali ini guna menghadapi PSMS Medan pada dua laga semifinal Piala Presiden 2018.

Laga pertama bakal digelar pada 10 Februari 2018, lalu partai kedua akan digelar dua hari kemudian.


Editor : Estu Santoso
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Kata Bojan Hodak Usai Persib Bandung Hajar Borneo FC

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X