Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Arema FC Catatkan Rekor Poin Terburuk sejak Era ISL

By Andrew Sihombing - Minggu, 15 April 2018 | 11:35 WIB
 Pemain Arema FC, Balsa Bozovic, diikuti oleh pemain Persija Jakarta, Yan Nasadit, pada laga Liga 1 2018 di Stadion Utama GBK pada Sabtu (31/3/2018).
HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLASPORT.COM
Pemain Arema FC, Balsa Bozovic, diikuti oleh pemain Persija Jakarta, Yan Nasadit, pada laga Liga 1 2018 di Stadion Utama GBK pada Sabtu (31/3/2018).

Arema FC berstatus sebagai juru kunci klasemen sementara saat menjamu Persib pada laga pekan keempat Liga 1 2018 di Stadion Kanjuruhan, Malang, Minggu (15/4/2018).

Singo Edan memang masih terus terseok-seok di fase Liga 1 musim ini.

Dendi Santoso dan kolega belum sekali pun meraih kemenangan dari 3 laga yang sudah dilakoninya.

Hasil terbaik yang diraih tim asal Kota Malang ini hanya saat ditahan imbang 2-2 oleh Mitra Kukar di laga perdana Liga 1 2018.

(Baca Juga: Balsa Bozovic Bersiap Jadi Mimpi Buruk Persib Bandung)

Itu pun dengan catatan bahwa Arema FC sempat unggul 2 gol lebih dulu dari sang lawan.

Terakhir, tim asuhan Joko Susilo kalah 1-2 saat bertandang ke markas Borneo FC.


Pelatih Arema FC, Joko Susilo (kanan), berdiskusi dengan asistennya, Milan Petrovic, dalam sesi uji coba lapangan di Stadion Segiri, Samarinda, Minggu (8/4/2018)(OVAN SETIAWAN/BOLASPORT.COM)

Dengan raihan 1 poin, Arema FC resmi mencatatkan rekor terburuk tim sejak era ISL.

Baru pada musim ini Arema FC tak meraih kemenangan serta hanya mencatatkan 1 poin dari 3 laga pembuka.


Editor : Andrew Sihombing
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil China Masters 2024 - Bungkam Unggulan Tuan Rumah untuk ke Final, Sabar/Reza Ulangi Jejak Marcus/Kevin dan Kido/Hendra

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X