Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Riko Ungkap Kunci Sukses Marko Simic di Persija

By Muhammad Robbani - Rabu, 18 April 2018 | 21:07 WIB
Aksi Marko Simic saat laga Persija Jakarta kontra Tampines Rovers dalam ajang Piala AFC 2018 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta,  Rabu (28/2/2018).
FERI SETIAWAN/BOLASPORT.COM
Aksi Marko Simic saat laga Persija Jakarta kontra Tampines Rovers dalam ajang Piala AFC 2018 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Rabu (28/2/2018).

Pemain lincah Persija Jakarta Riko Simanjuntak mengungkap faktor yang menjadi kunci dari ketajaman Marko Simic.

Dari semua ajang yang telah dilakoni Simic, penyerang asal Kroasia itu telah menyumbang 23 gol buat Persija.

Rinciannya, Simic mencetak gol di 2 gol Suramadu Super Cup, 1 gol Boost SportsFix Super Cup, 11 gol Piala Presiden, 2 gol di Liga 1 dan 7 gol di Piala AFC.

Riko menyebut kesuksesan itu berkat keakraban Simic dengan pemain-pemain Persija di luar lapangan.

"Tidak ada kesulitan komunikasi, malah saya dan teman-teman lebih cepat adaptasi karena sering komunikasi di luar dan dalam lapangan," kata Riko kepada wartawan.

(Baca juga: Benahi Stadion PTIK, Bhayangkara Ingin Secepatnya Bermarkas di Jakarta)


Pemain Persija, Riko Simanjuntak, beraksi kontra Song Lam Nghe An pada laga Grup H Piala AFC di Stadion Utama GBK, Rabu (14/3/2018).(HERKA YANIS PANGARIBOWO/BOLASPORT.COM)

"Dia juga sering cerita mau bola seperti ini atau seperti itu. Itu yang membuat dia cepat adaptasi," ujarnya menambahkan.

Mantan penyerang Melaka United itu juga sering memberikan masukan jika merasa ada yang kurang setelah tim menjalani latihan.

"Kadang dia juga suka kasih masukan setelah latihan. Itu membuat kami mengerti keinginannya," ucapnya mengakhiri pernyataan.


Editor : Ferril Dennys Sitorus
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Bahaya buat Jay Idzes, Pelatih Venezia Kandidat Terkuat Kedua Bakal Dipecat di Liga Italia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136

TERPOPULER

Close Ads X