Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ketika Nyawa adalah Barang Murah di Sepak Bola Indonesia, Lima Hari Tiga Suporter Tewas!

By Ramaditya Domas Hariputro - Kamis, 19 April 2018 | 22:33 WIB
Pita Hitam
Surya Malang
Pita Hitam

Nyawa seolah menjadi hal tak bernilai dalam dunia sepak bola Indonesia belakangan ini.

Hal itu terbukti dari insiden-insiden kelam yang menodai jalannya gelaran kompetisi Liga 1 2018.

Hanya dalam lima hari, tiga orang dari dua basis suporter terbesar di Indonesia meregang nyawa.

(Baca Juga: Titisan Evan Dimas di Timnas U-19 Menjadi Jenderal Lapangan Klub Liga 2)

Ketiga suporter tersebut adalah Micko Pratama (Bonek) serta Imam Shokib dan Dimas Duha Romli (Aremania).

Micko tewas setelah mendukung tim kebanggaannya berlaga kontra PS Tira, Sabtu (14/4/2018).

Micko Pratama meninggal setelah terlibat bentrokan antara Bonek dengan kelompok pemuda di Kota Solo, Jumat (13/4/2018) tengah malam.

Sementara Imam Sokhib menghembuskan nyawa terakhirnya pada Minggu (15/4/2018) malam usai pertandingan Arema FC versus Persib Bandung.


Micko Pratama, Bonek yang meninggal akibat bentrokan di Solo(jatim.tribunnews.com)

Aremania asal Jombang ini dikabarkan meninggal dunia setelah menonton Arema FC di Stadion Kanjuruhan, Kabupaten Malang.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
16
37
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
16
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
17
23
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X