Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persib Tak Tertekan meski 5 Tahun Tak Hadapi Persija di Jakarta

By Mochamad Hary Prasetya - Jumat, 29 Juni 2018 | 17:21 WIB
              Bek Persib Bandung, Victor Igbonefo, saat tampil melawan PSM Makassar pada pekan kesepuluh Liga 1 2018 di Stadion GBLA, Bandung, Rabu(23/05/18).
MUHAMMAD BAGAS/BOLASPORT.COM
Bek Persib Bandung, Victor Igbonefo, saat tampil melawan PSM Makassar pada pekan kesepuluh Liga 1 2018 di Stadion GBLA, Bandung, Rabu(23/05/18).

Persib Bandung akhirnya kembali ke Jakarta untuk menghadapi Persija Jakarta dalam laga tunda pekan ke-6 Liga 1 2018 di Stadion PTIK, Jakarta Selatan, Sabtu (30/6/2018).

Ini untuk pertama kalinya lagi bagi Persib setelah lima tahun terakhir tidak bermain di Jakarta untuk melawan Macan Kemayoran.

Terakhir Persib bermain di Jakarta saat bertemu Persija pada musim 2013 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan.

Setelah itu, Persija tidak bisa menggelar pertandingan kandang melawan Persib lantaran faktor keamanan.

(Baca juga: Oh In-Kyun Termotivasi Kalahkan Persija Berkat Korsel Tumbangkan Jerman di Piala Dunia)

Pelatih kiper Persib, Anwar Saputra, menegaskan bahwa tak ada masalah bagi timnya kembali merasakan atmosfer melawan Persija di Jakarta.

Menurutnya, mental bermain tim berjulukan Maung Bandung masih kuat untuk menghadapi Persija di depan The Jakmania.

"Memang setelah lima tahun kami baru main lagi di Jakarta, biasa kalau tidak di Solo maka Sleman," kata Anwar saat sesi jumpa pers di Stadion PTIK, Jumat (29/6/2018).

"Saya kira pertandingan akan biasa, seperti kompetisi yang biasa sama tim-tim lain. Saat pertandingan Persija di luar Jakarta, atmosfernya tetap The Jakmania, jadi bagi kami sama saja," kata Anwar.


Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Ruud van Nistelrooy Tunjukkan Sikap Terpuji, Legawa Cuma Jadi Orang Kedua demi Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X