Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sriwijaya FC Diterpa Isu Eksodus Pemain, 4 Mantan Layak Dipulangkan Arema FC

By Ramaditya Domas Hariputro - Rabu, 4 Juli 2018 | 18:18 WIB
 Bek sekaligus kapten Arema Cronus, Hamka Hamzah sementara menjadi pemain belakang paling sering mencetak gol pada TSC 2016.
SUCI RAHAYU/JUARA.NET
Bek sekaligus kapten Arema Cronus, Hamka Hamzah sementara menjadi pemain belakang paling sering mencetak gol pada TSC 2016.

Sriwijaya FC kini dililit isu tak sedap dalam skuatnya pada penghujung putaran pertama Liga 1 2018.  

Kabar yang mencuat, para pemain tim beralias Laskar Wong Kito tengah akan melakukan eksodus besar-besaran di putaran kedua.

Hal itu tak lepas dari masalah pelik soal keterlambatan gaji yang sudah menimpa sejak beberapa waktu lalu.

(Baca Juga: Media Asing Kenang Kecepatan Terens Puhiri yang Viral Hingga Disebut Pemain Tercepat di Dunia)

Hal ini kabarnya juga ditenggarai atas kekalahan Presiden Sriwiwijaya FC, Dodi Alex Reza Noerdin dalam pemilihan Gubernur Sumatra Selatan 2018.

Atas kabar tak sedap itu, beberapa tim mulai pasang badan untuk menampung nama-nama pemain Sriwijaya FC.

Selain Persib Bandung, Persija Jakarta, dan Persebaya Surabaya, Arema FC juga masuk dalam tim yang kabarnya bakal mendaratkan pemain Sriwijaya FC.

(Baca Juga: Dihujat, Syamsir Alam: Kalian Hanya Duduk Berkomentar Seperti Pengecut!)

Terkhusus Arema FC, jika benar ingin mendapat jasa pilar Siriwjaya FC, sejatinya Singo Edan juga bisa memulangkan empat mantan mereka.

Tercatat, kini ada empat mantan Arema FC yang berseragam Sriwijaya FC untuk kompetisi Liga 1 2018.


Editor : Ramaditya Domas Hariputro
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil dan Klasemen Liga Italia - Inter Milan Cuma 6 Jam Nangkring di Pucuk, Singgasana Bisa Digilir 4 Tim

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
36
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X