Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Evan Dimas dan Ilham Udin Dinanti oleh Madura United

By Suci Rahayu - Selasa, 4 September 2018 | 10:43 WIB
Gelandang tim nasional U-23 Indonesia, Evan Dimas, beraksi pada pertandingan lanjutan Grup A sepak bola Asian Games 2018 kontra Laos, di Stadion Patriot, Jumat (17/8/2018).
HERKA YANIS PANGARIBOWO/TABLOID BOLA
Gelandang tim nasional U-23 Indonesia, Evan Dimas, beraksi pada pertandingan lanjutan Grup A sepak bola Asian Games 2018 kontra Laos, di Stadion Patriot, Jumat (17/8/2018).

Presiden Madura United, Achsanul Qosasi, sangat antusias menyambut rencana uji coba melawan klub asal Malaysia, Selangor FA (4/9/2018). Salah satu yang dinantikan oleh Achsanul adalah penampilan dari Evan Dimas dan Ilham Udin Armayn.

Seperti diketahui, kedua pemain merupakan pemain bintang Indonesia yang bermain untuk Selangor FA.

Baik Evan maupun Ilham Udin pekan lalu masih memperkuat timnas U-23 Indonesia di ajang Asian Games 2018. Tetapi, saat ini keduanya sudah kembali ke Selangor FA.

(Baca Juga: Lionel Messi Tak Masuk Finalis Best FIFA Awards, Begini Pesan Barcelona)

Evan Dimas dan Ilham Udin Armayn yang lama absen di liga domestik, besok akan kembali datang sebagai lawan membawa bendera tim asal Malaysia,” ucap Achsanul kepada BolaSport.com.

Achsanul berharap kedua pemain mendapatkan sambutan yang positif selama berada di Madura.

(Baca Juga: Eksklusif Jonatan Christie: Kekasih, Olimpiade, Juara Dunia, dan Bangkit dari Keterpurukan)

Bahkan, bukan hanya untuk Evan dan Ilham, pria asal Sumenep tersebut secara umum juga berniat untuk menjalin persaudaraan dengan pihak Selangor FA.

“Mari jaga persaudaraan melalui sepak bola dengan menjadi tuan rumah yang baik pada pertandingan Madura United vs Selangor FA,” papar sosok yang menjabat sebagai Wakil Ketua Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK RI) tersebut.


Editor : Andrew Sihombing
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Real Madrid Tak Mau Bertanding Lawan AC Milan di Liga Champions, Ini Penyebabnya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X