Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

4 Pemain Utama Persib Dihukum Komdis PSSI, Trio Asing Kena Larangan Main

By Metta Rahma Melati - Selasa, 2 Oktober 2018 | 14:46 WIB
            Para pemain Persib dan Persija berkumpul di tengah lapangan pada laga Liga 1 2018 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Kota Bandung, Minggu (23/9/2018).
FERNANDO RANDY/TABLOID BOLA
Para pemain Persib dan Persija berkumpul di tengah lapangan pada laga Liga 1 2018 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Kota Bandung, Minggu (23/9/2018).

Empat pemain Persib Bandung turut mendapatkan sanksi dari Komisi Disiplin (Komdis PSSI). Mereka adalah Jonathan Bauman, Ezechiel N'Douassel, Ardi Idrus, dam Bojan Malisic.

Keempat pemain Persib itu mendapatkan sanksi karena pelanggaran yang mereka lakukan saat Maung Bandung menjamu Persija di pekan ke-23 Liga 1 2018.

Bek Persib, Ardi Idrus mendapatkan teguran keras karena terlibat keributan dengan pemain Persija.

(Baca juga: NagaWorld Juara dan Tiga Pemain Indonesia Rasakan Pahitnya Degradasi dari Liga Kamboja 2018)

Sementara itu, tiga pemain asing Persib, yakni Ezechiel, Bojan Malisic, dan Jonathan Bauman terkena hukuman larangan main.

Bauman mendapat hukuman yakni larangan bermain sebanyak dua laga akibat menyikut pemain Persija.

Lalu, Bojan Malisic mendapatkan hukuman larangan bermain sebanyak empat laga karena menendang pemain Macan Kemayoran.

(Baca Juga: Resmi! Sanksi Komdis PSSI untuk Persib, Diusir dari Pulau Jawa sampai Bermain Tanpa Penonton hingga 2019)


Kemudian, striker asal Chad, Ezechiel mendapatkan hukuman sanksi larangan bermain sebanyak lima laga.


Editor : Estu Santoso
Sumber : PSSI.org
REKOMENDASI HARI INI

China Open 2024 - Anomali Malaysia, Tamparan Keras untuk BAM Saat Pemain Independen Lebih Bersinar dari Penghuni Pelatnas

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
5
12
2
Man City
4
12
3
Aston Villa
5
12
4
Chelsea
5
10
5
Arsenal
4
10
6
Newcastle
5
10
7
Brighton
4
8
8
Fulham
5
8
9
Nottm Forest
4
8
10
Tottenham
5
7
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
Bali United
6
11
4
PSM
6
11
5
Persib
5
9
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Dewa United
6
7
9
Persita
5
7
10
Barito Putera
5
7
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Real Madrid
6
14
3
Atlético Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Alavés
6
10
6
Athletic Club
6
10
7
Osasuna
6
10
8
Celta Vigo
5
9
9
Real Betis
5
8
10
Mallorca
6
8
Klub
D
P
1
Torino
5
11
2
Udinese
4
10
3
Napoli
5
10
4
Juventus
5
9
5
Empoli
5
9
6
Inter
4
8
7
Lazio
4
7
8
Atalanta
4
6
9
Verona
5
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X