Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persib Bandung Vs Barito Putera - Misi Maung Bandung Patahkan 2 Catatan Minor

By Nungki Nugroho - Jumat, 7 Desember 2018 | 14:48 WIB
                Para pemain Persib Bandung berpose jelang laga Liga 1 2018 kontra Arema FC di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kamis (13/9/2018).
ALVINO HANAFI/TABLOID BOLA
Para pemain Persib Bandung berpose jelang laga Liga 1 2018 kontra Arema FC di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kamis (13/9/2018).

Persib Bandung berhasrat mematahkan dua catatan minor saat melawan Barito Putera pada pekan ke-34 Liga 1 2018.

Duel Persib Bandung vs Barito Putera bakal menjadi penutup kiprah kedua tim dalam ajang Liga 1 2018.

Pertandingan Persib Bandung vs Barito Putera pada pekan ke-34 Liga 1 2018 digelar di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Bali, Sabtu (8/12/2018).

Terakhir kali pertemuan Persib Bandung vs Barito Putera berakhir imbang 2-2 pada putaran pertama Liga 1 2018 di Stadion 17 Mei, Banjarmasin, Minggu (22/7/2018).

(Baca Juga: PSMS Medan Tetap Terdegradasi Meski Menang Atas PSM Makassar, Ini Alasannya)

Bagi Persib Bandung, misi pertama yang diusung adalah untuk menuntaskan rasa penasaran dalam mengalahkan Barito Putera.

Pasalnya, Maung Bandung tercatat belum sekali pun mengalahkan Barito di ajang Liga 1.

Pada musim lalu, Persib kalah 0-1 dari Laskar Antasari di Stadion 17 Mei, Banjarmasin pada 18 Juni 2017.

Bahkan, Barito mampu menahan imbang Persib dengan skor 0-0 di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung pada 9 Oktober 2017.

(Baca Juga: Persebaya Vs PSIS - Kabar Tak Sedap Datang dari Pilar Pertahanan Bajul Ijo)


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Marc Marquez dan Francesco Bagnaia Jadi Perjudian Rekan Lama Valentino Rossi, MotoGP 2025 Cuma Soal 2 Orang?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X