Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dinodai Ulah Suporter, PSS Sleman Juara Liga 2 2018 Setelah Kalahkan Semen Padang

By Deodatus Kresna Murti Bayu Aji - Selasa, 4 Desember 2018 | 20:35 WIB
Selebrasi PSS Sleman saat meraih gelar juara Liga 2 2018 usai mengalahkan Semen Padang dengan skor 2-0 di partai final di Stadion Pakansari, Cibinong, Selasa (4/12/2018).
MOCHAMAD HARY PRASETYA/BOLASPORT.COM
Selebrasi PSS Sleman saat meraih gelar juara Liga 2 2018 usai mengalahkan Semen Padang dengan skor 2-0 di partai final di Stadion Pakansari, Cibinong, Selasa (4/12/2018).

PSS Sleman berhasil menang 2-0 atas Semen Padang dalam laga final Liga 2 2018 di Stadion Pakansari, Cibinong, Bogor, Selasa (4/12/2018). Namun kemenangan dan gelar juara harus dinodai akibat ulah oknum suporter Elang Jawa yang menyalakan flare.

Gol dari PSS Sleman berhasil dicetak oleh Cristian Gonzales dan Rifal Lastori.

(Baca Juga: Arema FC Merasa Dituduh Berikan Uang Rp400 Juta agar Sriwijaya FC Mau Mengalah)

Pada babak pertama tepatnya menit ke-18, PSS berhasil unggul lebih dulu lewat tandukan berkelas dari Cristian Gonzales alias El Loco memanfaatkan umpan dari Rangga.

Pada menit ke-20, wasit sempat menghentikan pertandingan akibat ada oknum suporter PSS yang menyalakan flare.

Semen Padang yang tertinggal satu gol berbalik melakukan serangan ke pertahanan PSS.

Namun pada menit ke-25, justru PSS sukses mengandakan keunggulan lewat sontekan dari Rifal Lastori memanfaatkan bola liar.

Keunggulan PSS Sleman atas Semen Padang dengan skor 2-0 bertahan sampai babak pertama selesai.

(Baca Juga: Final Liga 2 2018 - PSS Sleman Sementara Unggul atas Semen Padang pada Babak Pertama)


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hajime Moriyasu Waspadai Taktik Serangan Balik Timnas Indonesia, Minta Jepang Bermain Lebih Cerdas

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X