Memenangi suatu liga tentu perlu bukan hal mudah, lalu bagaimana bila memenangkan liga secara beruntun? Beberapa pemain ini pernah melakukan hal tersebut.
Lebih hebat lagi, para pemain ini memenangi gelar liga domestik dengan klub yang berbeda.
BolaSport.com merangkum enam pemain yang mampu meraih gelar beruntun dengan klub berbeda.
Gelar liga dometsik yang dimaksud bisa pula dalam liga yang sama maupun liga yang berbeda.
Kiper Timnas Filipina Terbukti Lebih Tangguh daripada Kiper Utama Chelsea dan Arsenal https://t.co/ONeqZghgj6
— BolaSport.com (@BolaSportcom) 18 April 2018
1. Gerard Pique
Gerard Pique pernah membela Manchester United pada medio 2004 hingga 2008 sebelum kemudian pindah ke Barcelona.
(Baca Juga: 4 Pemain Manchester United Akan Dibiarkan Pergi Akhir Musim ini, Termasuk Paul Pogba)
Gerard Pique sempat merasakan gelar Liga Inggris pada musim 2007-2008, dan langsung meraih gelar Liga Spanyol pada musim 2008-2009 bersama Barcelona.
2. Andrea Pirlo
Editor | : | Kautsar Restu Yuda |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar