Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Minimal 3 Gol per Partai, PSG Bisa Koleksi 135 Gol di Liga Prancis!

By Dwi Widijatmiko - Selasa, 9 Oktober 2018 | 05:58 WIB
Neymar (kiri) merayakan golnya untuk PSG ke gawang OGC Nice dalam partai Liga Prancis di Stadion Allianz Riviera, Nice, 29 September 2018.
VALERY HACHE / AFP
Neymar (kiri) merayakan golnya untuk PSG ke gawang OGC Nice dalam partai Liga Prancis di Stadion Allianz Riviera, Nice, 29 September 2018.

Klub kaya dan bertabur bintang, Paris Saint-Germain (PSG), terus membuat rekor di Liga Prancis.

Pada pekan ke-9 Liga Prancis, Minggu (7/10/2018) di Parc des Princes, PSG menghajar Olympique Lyon 5-0.

Hasil itu adalah kemenangan ke-9 beruntun yang didapatkan PSG di Liga Prancis 2018-2019.

Sepanjang sejarah Liga Prancis, PSG merupakan tim pertama yang mampu selalu memetik kemenangan dalam 9 partai pertama sebuah musim Ligue 1.

Bukan itu saja, PSG juga mengukir rekor selalu mencetak minimal 3 gol dalam 9 pertandingan beruntun Liga Prancis.

Seperti dikutip Bolasport.com dari Tuttomercatoweb, sebelum ini tak pernah ada tim yang mampu melakukan hal tersebut.

Berturut-turut hasil PSG di Ligue 1 2018-2019 adalah: vs Caen 3-0, Guingamp 3-1, Angers 3-1, Nimes 4-2, St. Etienne 4-0, Rennes 3-1, Reims 4-1, Nice 3-0, dan Lyon 5-0.

Mencetak 32 gol dalam 9 partai berarti PSG rata-rata membukukan 3,55 gol per pertandingan.

Jika angka 3,55 gol per laga berlangsung konsisten, PSG bisa diproyeksikan bakal mencetak 135-136 gol sampai musim 2018-2019 berakhir.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : tuttomercatoweb.com
REKOMENDASI HARI INI

Aksi Ugal-ugalan Messi dari Pantai Gading Bikin Ruben Amorim Full Senyum

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
13
34
2
Arsenal
13
25
3
Chelsea
13
25
4
Brighton
13
23
5
Man City
13
23
6
Nottm Forest
13
22
7
Tottenham
13
20
8
Brentford
13
20
9
Man United
13
19
10
Fulham
13
19
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Persija Jakarta
12
21
5
Bali United
11
20
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
Persita
11
18
9
PSBS Biak
11
18
10
Persik
12
15
Klub
D
P
1
Barcelona
15
34
2
Real Madrid
14
33
3
Atlético Madrid
15
32
4
Athletic Club
15
26
5
Villarreal
14
26
6
Mallorca
15
24
7
Girona
15
22
8
Osasuna
14
22
9
Real Sociedad
15
21
10
Real Betis
15
20
Klub
D
P
1
Napoli
14
32
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
14
28
6
Juventus
14
26
7
Milan
13
22
8
Bologna
13
21
9
Udinese
14
17
10
Empoli
14
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X