Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Andrea Iannone Lebih Memilih Start dari Posisi Paling Belakang Ketimbang Kalah dalam Hal Ini

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Sabtu, 10 Februari 2018 | 22:32 WIB
Pebalap tim Suzuki Ecstar, Andrea Iannone, saat menghadiri peluncuran livery baru timnya di Sirkuit Sepang, Selangor, Malaysia, (27/1/2018).
DOK. SUZUKI ECSTAR
Pebalap tim Suzuki Ecstar, Andrea Iannone, saat menghadiri peluncuran livery baru timnya di Sirkuit Sepang, Selangor, Malaysia, (27/1/2018).

Andrea Iannone tidak merasa gusar ketika waktu putaran yang ditorehkannya pada tes pramusim MotoGP 2018 di Sirkuit Sepang, Malaysia, tidak istimewa.

Saat itu, Andrea Iannone mencatat waktu putaran 1 menit 59,615 detik atau hampir 0,8 detik lebih lambat dari catatan terbaik yang dibukukan Jorge Lorenzo (Ducati).

Tapi Iannone tidak mempedulikan hal tersebut dan meyakini kalau konsistensi kecepatan lebih penting dari pada waktu putaran.

"Kalau saya start dari barisan paling belakang, tapi pebalap pole (waktu putaran terbaik) hanya lebih cepat 0,1 detik dan kecepatan saya di perlombaan lebih baik, itu berarti saya punya peluang untuk menang," kata Iannone dikutip BolaSport.com dari Crash.

(Baca Juga: Pebalap Rookie MotoGP Ini Senang dengan Pengalamannya Saat Terjatuh dari Motor Kelas Premier)

Bagi Andrea Iannone, skenario tersebut lebih baik ketimbang kalau dirinya start dari posisi terdepan tapi lajunya lebih lambat sepersekian detik dari pebalap lainnya.

Meskipun demikian, bukan berarti jalan Iannone untuk menang berlangsung mudah.

Jika menilik pada hasil tes pramusim lalu, sosok yang mampu menampilkan kecepatan paling konsisten adalah Marc Marquez.

Melakukan simulasi lomba selama 15 putaran, rataan waktu putaran Marquez menjadi yang terbaik di antara pebalap lainnya.

Walaupun sebenarnya jika menilik dari waktu putaran, catatan yang dibukukan Marc Marquez juga tidak begitu istimewa.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : crash.net
REKOMENDASI HARI INI

Prediksi Ipswich Town Vs Man United, Debut Amorim Berjalan Manis Lewat Kemenangan Tipis

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X