Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Valentino Rossi Akui Sulit Kalahkan Marc Marquez

By Samsul Ngarifin - Rabu, 23 Mei 2018 | 16:29 WIB
Perayaan podium MotoGP Prancis oleh Valentino Rossi, Marc Marquez, dan Danilo Petrucci (dari kiri ke kanan), Minggu (20/5/2018).
DOK. MOTOGP
Perayaan podium MotoGP Prancis oleh Valentino Rossi, Marc Marquez, dan Danilo Petrucci (dari kiri ke kanan), Minggu (20/5/2018).

Pebalap tim Movistar Yamaha, Valentino Rossi, mengakui bahwa Marc Marquez (Repsol Honda) saat ini lebih unggul daripada pebalap-pebalap MotoGP lain.

Marc Marquez memulai kampanye musim 2018 dengan gemilang, jika dibandingkan dengan tahun lalu.

Sejak seri perdana di Qatar, Marquez sudah tampil kuat.

Hanya pada seri Argentina, pebalap Spanyol tersebut gagal meraih poin, itupun karena mendapatkan hukuman penalti.

(Baca Juga: Valentino Rossi Heran dengan Perlakuan Yamaha kepada Dirinya)

Dalam pandangan Valentino Rossi, apa yang diperoleh Marc Marquez saat ini bukan karena masalah yang dialami oleh para rival.

"Marc Marquez sudah memiliki keuntungan besar," kata Valentino Rossi yang dikutip BolaSport.com dari Tuttomotoriweb.

"Masalah dari lawan-lawannya bukanlah keuntungan dia, tetapi justru kecepatannya. Dia adalah pebalap tercepat di lintasan," ujar sembilan kali juara dunia itu.

Tahun ini, kinerja Honda RC213V memang mengalami peningkatan yang signifikan dan menjelma menjadi motor paling kuat di grid.

Bahkan saat balapan, Marquez juga memiliki race pace yang lebih cepat dibandingkan pebalap lain.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : tuttomotoriweb.com
REKOMENDASI HARI INI

China Masters 2024 - Jonatan Christie Buktikan Keajaiban dari Peringkat Jauh Lolos ke World Tour Finals, Berharap Jumpa Viktor Axelsen pada Partai Puncak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X