Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ketika Rossi dan Marquez Tertawa Bersama karena Ulah Petrucci

By Bayu Nur Cahyo - Jumat, 1 Juni 2018 | 16:33 WIB
Perayaan podium MotoGP Prancis oleh Valentino Rossi, Marc Marquez, dan Danilo Petrucci (dari kiri ke kanan), Minggu (20/5/2018).
DOK. MOTOGP
Perayaan podium MotoGP Prancis oleh Valentino Rossi, Marc Marquez, dan Danilo Petrucci (dari kiri ke kanan), Minggu (20/5/2018).

Pebalap tim Pramac Racing, Danilo Petrucci, memberikan sebuah komentar menarik saat menjalani sesi tanya jawab dengan media, Kamis (31/5/2018).

Danilo Petrucci sedang menjadi buah bibir setelah berhasil meraih posisi podium pada MotoGP Prancis 2018.

Petrucci sukses finis di urutan ketiga dengan mengalahkan rekan senegaranya, Valentino Rossi (Movistar Yamaha), yang finis tepat di belakang dia.

(Baca juga: Inilah Prediksi MotoGP Italia Menurut Sang Mantan Juara Dunia)

Di samping prestasi yang didapat Danilo Petrucci di Sirkuit Le Mans dua pekan lalu, ada hal lain yang juga menjadi bahan pembicaraan para penggemar MotoGP.

Petrucci yang terkenal suka melawak berhasil membuat semua orang yang berada di ruangan konferensi pers tertawa.

Hal tersebut terjadi setelah salah satu jurnalis menanyakan tentang siapa orang yang tercatat di buku sejarah yang ingin ditemui Petrucci saat ini.

"Saya ingin menemui Homer Simpson," jawab Petrucci yang dilansir BolaSport.com dari MotoGP.com.

Mendengar jawaban Petrucci tersebut, suasana di dalam ruangan konferensi pers mendadak berubah dari yang awalnya serius menjadi tertawa semua.

Homer Simpson adalah seorang tokoh dalam serial kartun "The Simpsons" yang identik dengan aksi-aksi lucunya.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : MotoGP.com, twitter.com/motogp

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
27
60
2
Real Madrid
28
60
3
Atlético Madrid
28
56
4
Athletic Club
28
52
5
Villarreal
27
44
6
Real Betis
28
44
7
Mallorca
28
40
8
Celta Vigo
28
39
9
Rayo Vallecano
28
37
10
Sevilla
28
36
Klub
D
P
1
Inter
29
64
2
Napoli
29
61
3
Atalanta
29
58
4
Bologna
29
53
5
Juventus
29
52
6
Lazio
29
51
7
Roma
29
49
8
Fiorentina
29
48
9
Milan
29
47
10
Udinese
29
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X