Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Direktur Yamaha Punya 2 Perasaan Berbeda saat Lihat Maverick Vinales Raih Podium di Belanda

By Bayu Nur Cahyo - Senin, 2 Juli 2018 | 17:09 WIB
Lin Jarvis dan Valentino Rossi.
MOTORCYCLENEWS.COM
Lin Jarvis dan Valentino Rossi.

 Managing Director Yamaha Motor Racing, Lin Jarvis, memberikan komentarnya terkait dengan hasil yang diraih Maverick Vinales dan Valentino Rossi pada balapan seri kedelapan MotoGP Belanda, Minggu (1/7/2018).

Pada balapan yang digelar di Sirkuit Assen tersebut, Maverick Vinales dan Valentino Rossi sukses bersaing bersama rombongan pebalap terdepan.

Hasil terbaik bagi tim pabrikan Yamaha ditorehkan oleh Vinales yang menempati urutan ketiga.

Adapun Rossi yang sudah sempat memimpin balapan harus rela melorot ke urutan lima akibat mengalami insiden dengan Andrea Dovizioso (Ducati) pada lap-lap terakhir.

Menanggapi hasil yang diraih oleh kedua pebalap andalannya itu, Lin Jarvis merasa cukup puas

"Baik Maverick Vinales dan Valentino Rossi sedang dalam bentuk (performa) yang bagus," kata Jarvis yang dilansir BolaSport.com dari situs resmi tim Yamaha.

(Baca juga: Dani Pedrosa Sudah Tanda Tangani Kesepakatan dengan Tim Asal Malaysia, SIC Racing)

Jarvis kemudian juga mengungkapkan bahwa dirinya kecewa sekaligus senang atas hasil yang diraih oleh timnya pada balapan GP Belanda.

Pria berkebangsaan Britania Raya itu kecewa karena tidak bisa membuat kedua pebalapnya itu naik podium bersama. Meskipun pada sisi lain juga senang melihat Vinales kembali naik podium.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : yamahamotogp.com
REKOMENDASI HARI INI

Asisten Shin Tae-yong Pantau Laga Persebaya Vs Persija, Punya Misi Pantau Pemain Pilihan Timnas Indonesia di ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X