Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Presiden UFC: Conor McGregor Hanya Menginginkan Gelar Bukan Mempertahankannya

By Susi Lestari - Kamis, 8 Maret 2018 | 19:49 WIB
Petarung UFC asal Republik Irlandia, Conor McGregor.
billboard.com
Petarung UFC asal Republik Irlandia, Conor McGregor.

Presiden UFC, Dana White, mengatakan sabuk juara kelas ringan Conor McGregor akan dilucuti karena dia seolah enggan untuk mempertahankannya.

Dana White telah mengeluarkan peringatan pertama bagi McGregor saat menggelar konferensi pers pada Januari lalu.

"Saya mengatakan dalam konferensi pers terakhir, pertarungan antara Tony Ferguson melawan Khabib Nurmagomedov akan memperebutkan gelar kelas ringan," kata White di konferensi itu dikutip BolaSport.com dari Express.

"Bukan gelar juara interim (sementara), itu benar-benar pertarungan untuk gelar juara," tegas White.

(Baca Juga: 3 Pebulu Tangkis Cantik Ini Digadang-gadang Jadi Penerus Liliyana Natsir, Netizen Salfok yang di Tengah)

Satu bulan berselang, McGregor tampak tidak memberikan gubrisan.

Akhirnya, Presiden UFC kembali memberikan peringatan di akhir bulan Februari dengan mengulangi pernyataannya untuk melucuti sabuk juara petarung yang kerap disapa The Notorious itu.

Kurang dari 24 jam setelah pernyataan yang bernada sangat serius itu, McGregor menyatakan bahwa dia akan bertarung lagi dan dia menawarkan untuk tampil di ajang utama UFC 222.

"Saya memasukkan nama saya untuk tampil di UFC 222 untuk menghadapi Frankie Edgar saat Max Holloway menyatakan menarik diri," kata McGregor melalui sebuah unggahan di akun Instagramnya, @thenotoriousmma.

"Tetapi, saya diberi tahu bahwa tidak ada cukup waktu untuk menghasilkan uang dibutuhkan di UFC," sambungnya.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : express.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Inggris - Jebolan Piala Dunia U-17 2023 Cetak Gol Debut, Arsenal Hajar Nottingham

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X