Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Respek! WWE Greatest Royal Rumble Bakal Ditunda 1 Jam demi Memberi Kesempatan Penonton untuk Salat

By Doddy Wiratama - Jumat, 27 April 2018 | 21:23 WIB
John Cena (kiri) dan Triple H (kanan) akan berlaga pada WWE Greatest Royal Rumble yang berlangsung pada Jumat (27/4/2018).
twitter.com/WWE
John Cena (kiri) dan Triple H (kanan) akan berlaga pada WWE Greatest Royal Rumble yang berlangsung pada Jumat (27/4/2018).

Ajang gulat hiburan, World Wrestling Entertainment (WWE), bakal menggelar event spesial bertajuk Greatest Royal Rumble pada Jumat (27/4/2018).

Ada hal yang menarik dari gelaran WWE Greatest Royal Rumble 2018 yang berlangsung di King Abdullah International Stadium, Jeddah, Arab Saudi, tersebut.

Salah satu rangkaian acara tur dunia WWE itu dijadwalkan berlangsung dalam waktu yang cukup lama, yakni selama tujuh jam.

Dilansir BolaSport.com dari Mirror, rangkaian partai utama WWE Greatest Royal Rumble 2018 sendiri akan berlangsung selama lima jam yang diawali dengan pre-show berdurasi satu jam.

Pada tengah-tengah gelaran itu, pihak WWE berencana untuk mengosongkan jadwal selama satu jam.

Langkah tersebut diambil untuk menyediakan waktu ibadah (salat) bagi penonton di Jeddah, Arab Saudi, yang mayoritas beragama Islam.

(Baca Juga : Bocoran Gaji Selangit Brock Lesnar yang Membuatnya Betah di WWE Ketimbang Balik ke UFC)

Tindakan tersebut sebenarnya bukanlah hal yang asing bagi WWE saat mengglar tur di Jazirah Arab.

"Sesuai tradisi yang berlaku, akan disediakan satu jam istirahat bagi penonton karena waktu ibadah (salat) yang tiba di saat event tengah berlangsung," tutur Dave Meltzer dikutip BolaSport.com dari Mirror.

"Terakhir kali WWE datang ke Arab Saudi, acara dimulai pada pukul 17.00 dan berhenti satu jam berikutnya agar penonton dapat beribadah pada pukul 18.00," tutur jurnalis gulat ternama itu.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : mirror.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Pemain Timnas Bahrain Butuh Dihibur, Netizen Indonesia Justru Kirim Ejekan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X