Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Asian Games 2018 - Kontingen Indonesia Dikukuhkan di Istora Senayan

By Nugyasa Laksamana - Minggu, 5 Agustus 2018 | 16:58 WIB
Sejumlah atlet yang tergabung dalam kontingen Indonesia untuk Asian Games 2018 sedang berkumpul untuk dikukuhkan di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (5/8/2018) sore.
NUGYASA LAKSAMANA/BOLASPORT.COM
Sejumlah atlet yang tergabung dalam kontingen Indonesia untuk Asian Games 2018 sedang berkumpul untuk dikukuhkan di Istora Senayan, Jakarta, Minggu (5/8/2018) sore.

Para atlet yang tergabung dalam kontingen Indonesia untuk Asian Games 2018 akan dikukuhkan di Istora Senayan, Jakarta, pada Minggu (5/8/2018) sore.

Berdasarkan pantauan BolaSport.com, sebagian atlet Indonesia dari berbagai cabang olahraga sudah tiba di lokasi pada sekitar pukul 15.00 WIB.

Mereka hadir dengan pakaian seragam jaket berwarna merah terang, celana panjang putih, dan sepatu putih yang disponsori merek perlengkapan olahraga asal China, Li Ning.

Sejumlah pejabat pun tampak hadir dalam acara tersebut.

Di antaranya adalah Komjen Pol Syafruddin (Chef de Mission (CdM) Indonesia), Imam Nahrawi (Menteri Pemuda dan Olahraga), Erick Thohir (Ketua Inasgoc ), dan Tono Suratman (Ketua KONI).

"Dengan adanya pengukuhan, maka secara resmi kontingen Indonesia (untuk Asian Games 2018) terbentuk," kata Syafruddin selaku ketua kontingen saat ditemui BolaSport.com sebelum dimulainya acara.

"Kemudian pekan depan, sebelum tanggal 10 (Agustus), kontingen Indonesia juga akan dilepas oleh presiden," tutur Syafruddin menambahkan.

(Baca Juga: Dikabarkan Cedera, Pebulu Tangkis Malaysia Ini Akan Tampil pada Asian Games 2018)

Menurut Syafruddin, kontingen Indonesia untuk Asian Games 2018 berjumlah 937 orang yang berasal dari berbagai cabang olahraga.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Dapat Kesan Positif dari Bruno Fernandes, Ruben Amorim bakal Sukses di Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Real Sociedad
12
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X