Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liverpool Terancam Awali Musim Tanpa Bek Kanan Utama

By Ade Jayadireja - Senin, 31 Juli 2017 | 19:25 WIB
Gelandang Manchester City, Raheem Sterling (kanan), berupaya merebut bola dari bek sayap Liverpool, Nathaniel Clyne, pada laga final Piala Liga Inggris di Stadion Wembley, Minggu (28/2/2016).
BEN STANSALL/AFP
Gelandang Manchester City, Raheem Sterling (kanan), berupaya merebut bola dari bek sayap Liverpool, Nathaniel Clyne, pada laga final Piala Liga Inggris di Stadion Wembley, Minggu (28/2/2016).

Liverpool FC kemungkinan bakal kehilangan bek kanan andalannya, Nathaniel Clyne, saat mengawali kompetisi musim 2017-2018.

Nathaniel Clyne menghuni ruang perawatan setelah diterpa cedera punggung dan hamstring.

Masalah tersebut memaksa ia absen dalam tur pramusim ke Australia, Hong Kong, serta Jerman.

Clyne juga dipastikan menepi ketika Si Merah menantang Bayern Muenchen dalam turnamen pemanasan bertajuk Piala Audi, Selasa (1/8/2017).

Selama Clyne berada dalam masa penyembuhan, pos bek kanan Liverpool dipercayakan kepada Trent Alexander-Arnold yang usianya masih 18 tahun.

Kondisi yang belum pulih 100 persen membuat Clyne diragukan tampil saat Liverpool mengawali Liga Inggris di kandang Watford, Vicarage Road Stadium, 12 Agustus mendatang.

Baca juga:

"Posisi bek sayap menjadi sangat penting karena sejauh ini Clyne tidak terlibat dalam pramusim," tutur manajer The Reds, Juergen Klopp, dilansir Telegraph.

Clyne menjadi pilihan favorit Klopp pada musim 2016-2017. Dari 38 partai liga yang dilakoni Liverpool, palang pintu berusia 26 tahun itu tmapil 37 kali dan semuanya menjadi starter.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Telegraph
REKOMENDASI HARI INI

Bintang Jepang Singgung Perkembangan Sepak Bola Tanah Air, Puji Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X