Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hati-hati Lukaku, Ini Pesan dari Ryan Giggs

By Lariza Oky Adisty - Selasa, 1 Agustus 2017 | 13:48 WIB
Romelu Lukaku secara resmi bergabung dengan Manchester United terhitung per Senin (10/7/2017).
MANCHESTER UNITED
Romelu Lukaku secara resmi bergabung dengan Manchester United terhitung per Senin (10/7/2017).

Mantan pemain Manchester United, Ryan Giggs, mengatakan bahwa Romelu Lukaku akan menghadapi banyak tekanan di klub tersebut.

Meski tak ragu dengan produktivitas Lukaku, Giggs mengatakan bahwa penyerang asal Belgia itu tetap butuh penyesuaian.

"Dia belum merasakan beratnya jadi penyerang Manchester United. Dengan status tersebut, dia tidak bisa puas dengan penampilan biasa-biasa saja. Tekanannya berat," kata Giggs.

Namun, untuk urusan mencetak gol, Giggs tidak perlu ragu dengan kapasitas eks pemain asal Everton tersebut.

"Saya yakin dia akan mencetak banyak gol. Memang ada teknik yang perlu dia perbaiki, tetapi saya tahu dia akan mendapat banyak kans membuat gol lebih banyak ketimbang di Everton," tutur Giggs lagi.

Lukaku didatangkan dari Everton dengan harga 84 juta euro.

Baca Juga:

5 Pemain Ini Masih Tanpa Klub, Siapa Mau Beli?

Dia diplot sebagai penyerang utama menggantikan Zlatan Ibrahimovic.

Di sisi lain, Giggs melarang Setan Merah bergantung pada gol-gol Lukaku semata.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : SkySports.com
REKOMENDASI HARI INI

Erling Haaland dan Man City Pecundang di Hadapan Viktor Gyokeres, Monster Swedia Menggila di Liga Champions

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X