Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pelatih Ini Sebut Manchester City Sebagai Favorit Juara Musim Depan, Merendah atau Hanya Psywar?

By Taufan Bara Mukti - Jumat, 11 Agustus 2017 | 13:11 WIB
Pelatih Mancester City, Pep Guardiola, saat mendampingi timnya kontra Liverpool dalam pertandingan lanjutan Premier League di Anfield, Sabtu (31/12/2016).
PAUL ELLIS/AFP
Pelatih Mancester City, Pep Guardiola, saat mendampingi timnya kontra Liverpool dalam pertandingan lanjutan Premier League di Anfield, Sabtu (31/12/2016).

Manchester City cukup diunggulkan dalam kompetisi Liga Inggris musim 2017-2018. Setelah Arsene Wenger, kini giliran Juergen Klopp yang menjagokan The Citizens untuk menjadi kampiun.

Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp, menganggap Manchester City sebagai saingan terberat untuk menjadi juara Premier League 2017-2018.

Pembelian pemain Manchester City disinyalir sebagai salah satu faktor yang membuat mereka menjadi unggulan.

Klopp menggaris bawahi kehadiran Gabriel Jesus di lini serang The Citizens menjadikan mereka sebagai tim yang ditakuti di Liga Inggris.


Striker Manchester City, Gabriel Jesus (kanan), merayakan gol ke gawang Swansea City dalam lanjutan Premier League di Stadion Etihad, 5 Februari 2017. (PAUL ELLIS/AFP)

"Mereka favorit untuk menjadi juara. Mereka punya tim yang bagus musim lalu, dan kemudian (Gabriel) Jesus bergabung. Lini serang mereka menjadi semakin luar biasa," ujar Klopp seperti dilansir BolaSport.com dari Goal International.

Menghadapi skuat Manchester City yang berbahaya, Klopp mengaku sudah menemukan racikan guna mengalahkan anak asuh Pep Guardiola itu.


Pelatih Liverpool, Juergen Klopp.(liverpoolfc.com)

"Kami punya rekor bagus musim lalu menghadapi City, tapi tidak ada jaminan rekor itu akan bertahan musim depan. Namun saya punya strategi khusus untuk mengalahkan Pep," kata Jurgen Klopp.

Musim lalu, Liverpool berhasil sekali menang dan sekali menahan imbang Manchester City di ajang Premier League.

(Baca Juga: Gerrard: Jangan Macam-macam, Coutinho)

Meski menjagokan Manchester City, namun Klopp juga optimis bahwa timnya akan finis di papan atas klasemen.

"Kami akan berjuang untuk mengalahkan tim-tim hebat di liga, kami juga akan bekerja keras untuk mendulang poin sebanyak-banyaknya," kata pelatih asal Jerman itu.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : Goal.com/en
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Barcelona 2024 -1 Skenario Berhasil, Francesco Bagnaia Manfaatkan Kegugupan Jorge Martin meski Sudah Dilindungi Aleix Espargaro

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X