Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Arsenal Masih Belum Diperkuat Alexis Sanchez, Tanda-tanda Bakal Hengkang?

By Ade Jayadireja - Rabu, 16 Agustus 2017 | 15:29 WIB
Penyerang sayap Arsenal, Alexis Sanchez, dalam sesi latihan tim di London Colney, 6 Maret 2017, menjelang duel Liga Champions kontra Bayern Muenchen.
GLYN KIRK / AFP
Penyerang sayap Arsenal, Alexis Sanchez, dalam sesi latihan tim di London Colney, 6 Maret 2017, menjelang duel Liga Champions kontra Bayern Muenchen.

Arsenal masih belum diperkuat Alexis Sanchez saat melakoni pekan kedua Liga Inggris 2017-2018 di kandang Stoke City, Bet365 Stadium, Sabtu (19/8/2017).

Sebelumnya, Alexis Sanchez tak masuk skuat ketika The Gunners mengalahkan Leicester City 4-3 dalam partai pekan pembuka.

Penyerang berusia 28 tahun itu diklaim mengalami cedera perut sehingga terpaksa absen.

Menurut manajer Arsenal, Arsene Wenger, kondisi Sanchez belum memungkinkan untuk kembali beraksi di kandang Stoke.

"Untuk Sanchez, masih terlalu dini untuk tampil," ucap Wenger dilansir Mirror.

Baca juga:

"Akan tetapi, dia bekerja keras dalam latihan," kata pria asal Prancis itu.

Pihak klub memang mengonfirmasi Sanchez menderita masalah pada bagian perutnya.

Namun, beberapa orang meyakini absennya sang bintang dikarenakan alasan yang lebih besar, yakni saga transfer.

Sanchez dikabarkan ingin angkat kaki dari Emirates Stadium setelah muncul ketertarikan dari Manchester City dan Paris Saint-Germain.

Sinyal kepergian pilar timnas Cile itu semakin kuat lantaran belum memperpanjang kontraknya yang akan kedaluwarsa pada Juni 2018.


Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : mirror.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Bobotoh Ayo Bantu, Persib Segera Punya Training Center Seluas 10 Hektar Terbesar dan Termewah di Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X