Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Menanti Asa Si Rubah Menuju Kompetisi Antarklub Eropa

By Daniel Sianturi - Rabu, 16 Agustus 2017 | 21:04 WIB
Penyerang Leicester City, Jamie Vardy, berbicara dengan pelatih Craig Shakespeare pada laga Liga Inggris kontra Arsenal di Stadion Emirates, London, pada Jumat (11/8/2017).
IAN KINGTON/AFP
Penyerang Leicester City, Jamie Vardy, berbicara dengan pelatih Craig Shakespeare pada laga Liga Inggris kontra Arsenal di Stadion Emirates, London, pada Jumat (11/8/2017).

Sempat terpikir oleh saya kala itu, kisah Cinderella akan terjadi di ajang ini. Leicester City bahkan melaju cukup jauh hingga babak perempatfinal sebelum dihentikan wakil Spanyol, Atletico Madrid.

The Foxes menjadi satu-satunya wakil Inggris di babak delapan besar Liga Champions musim lalu.

Prestasi membanggakan, karena paling tidak langkah Leicester City lebih jauh dari Manchester City dan Arsenal yang gugur di babak pertama fase knock-out.

Tottenham Hotspur bahkan gagal lolos dari fase grup.

Akibat hanya berada di posisi ke-12 pada klasemen akhir Liga Inggris musim 2016/2017 serta kegagalan Riyad Mahrez dkk memenangi trofi domestik seperti Piala Liga atau Piala FA, Leicester hanya fokus bermain di ranah domestik.

Musim ini, skuat Leicester City belumlah berubah banyak.

Hingga saat ini Craig Shakespeare, sang nahkoda, yang ditunjuk menggantikan Claudio Ranieri di pertengahan musim lalu, memang telah memperkuat tim dengan rekrutan pemain anyar, seperti Vicente Iborra (dari Sevilla), Kelechi Iheancho (dari Manchester City) dan Harry Maguire (dari Hull City).

Pada pekan pertama, nama terakhir bahkan telah bermain sejak menit pertama dan menyumbangkan satu assist dalam laga lawatan ke Emirates Stadium.

Dari sisi komposisi pemain, Leicester City cukup kompetitif untuk bersaing di ajang Liga Inggris.

Namun, Shakespeare tetap punya punya pekerjaan rumah untuk bisa mebawa timnya bermain lebih baik dibandingkan musim lalu.


Editor : Firzie A. Idris
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Inggris - Jebolan Piala Dunia U-17 2023 Cetak Gol Debut, Arsenal Hajar Nottingham

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X