Manchester United berhasil mengalahkan tuan rumah Swansea City 4-0 di Liberty Stadium pada Sabtu (19/8/2017).
Gol-gol united dicetak oleh Eric Bailly (45+1), Romelu Lukaku (80'), Paul Pogba (81') dan Anthony Martial (84').
Kredit khusus diberikan kepada Anthony Martial yang berperan sebagai supersub di pertandingan ini.
Martial masuk menggantikan Marcus Rashford di menit ke-77 babak kedua.
Efek instan langsung diberikan Martial dengan kehadirannya.
Man United langsung mencetak tiga gol.
vs West Ham:
80': Subbed On
87': Scores
90': Assistvs Swansea:
75': Subbed On
— SPORF (@Sporf) August 19, 2017
84': Scores pic.twitter.com/ci8Qw9IEZi
Padahal, hingga menit ke-79, MU masih unggul satu gol saja.
Martial mengulangi pencapaiannya minggu lalu saat juga berhasil mencetak gol di laga pembuka melawan West Ham United.
Gol kedua Martial ini bahkan sama prosesnya dengan gol Martial minggu lalu.
Keduanya berasal dari sisi kiri pertahanan lawan.
Ctrl+C, Ctrl+V
Another side-foot finish from Anthony Martial. pic.twitter.com/Ykkbi58wXf
— Squawka News (@SquawkaNews) August 19, 2017
Sepanjang dua laga Martial bermain sebagai supersub dengan total waktu bermain 25 menit, ia berhasil mencetak 2 gol dan 1 assist.
Anthony Martial in the Premier League in 2017/18:
25 minutes played
2 goals scored
1 assistWhat an impact off the bench. pic.twitter.com/ZRdVbp4XFM
— Squawka Football (@Squawka) August 19, 2017
Mungkinkah catatan impresif Martial akan memasukkan namanya ke starting line up Man United di pertandingan selanjutnya?
Atau julukan supersub akan terus menempel di dirinya?
Editor | : | |
Sumber | : | twitter.com |
Komentar