Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bos Everton Pasang Harga Ross Barkley, Chelsea dan Tottenham Masih Tarik Ulur

By Christina Kasih Nugrahaeni - Sabtu, 26 Agustus 2017 | 17:50 WIB
Aksi perayaan gol gelandang Everton, Ross Barkley, seusai menjebol gawang Liverpool pada duel Liga Inggris di Goodison Park, 19 Desember 2016.
OLI SCARFF / AFP
Aksi perayaan gol gelandang Everton, Ross Barkley, seusai menjebol gawang Liverpool pada duel Liga Inggris di Goodison Park, 19 Desember 2016.

Everton memasang banderol untuk Ross Barkley di harga lebih dari 30 juta pounds (sekitar 515 miliar rupiah). Hal ini mereka lakukan seiring niat Tottenham Hotspur dan Chelsea untuk membeli pemain itu.

Selama tiga bulan, Ross Barkley tidak bergabung dengan tim utama karena cedera dan konflik yang ia jalani dengan bos The Toffees, Ronald Koeman.

Tottenham Hotspur dan Chelsea menjadi dua kubu yang paling tertarikuntuk membeli Barkley dengan kontraknya yang akan berakhir setelah musim 2017-2018 usai.

Spurs bersedia membayar hingga 28 juta pounds (sekitar 481 miliar rupiah), namun Chelsea disinyalir siap untuk menyaingi The Lilywhites.

Chelsea dikabarkan akan menyanggupi permintaan Everton.

(BACA JUGA: Pemain Chelsea Ini Dapat Peringatan dari Federasi Sepak Bola Inggris)

Media Inggris mengatakan jika Chelsea tidak mempermasalahkan harga beli walaupun Spurs bersedia membayar Barkley gaji lebih besar, yakni di kisaran 150 ribu pounds (sekitar 2,5 miliar rupiah) per minggu.

Gelandang Everton itu masuk target incaran Chelsea sebelum bursa transfer berakhir selain Alex Oxlade-Chamberlain dan Danny Drinkwater.

Bos Chelsea, Antonio Conte, bertekad untuk menguatkan skuatnya.

"Mengembangkan kekuatan, melanjutkan pekerjaan dengan pemain saya, dan mengembangkan pemain adalah hal yang paling penting. Tentu saja Chelsea berusaha untuk memperkuat skuat dan tim kami. Mereka bekerja keras juga, tapi anda tahu situasinya seperti ini," kata Conte kepada Express dikutip oleh BolaSport.com.


Editor : Firzie A. Idris
Sumber : express.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Dapat Kesan Positif dari Bruno Fernandes, Ruben Amorim bakal Sukses di Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Real Sociedad
12
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X