Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ketika Gabriel Jesus Dibandingkan dengan Lionel Messi...

By Scholastica Novena M.P.K - Minggu, 15 Oktober 2017 | 22:19 WIB
Penyerang Manchester City, Gabriel Jesus, merayakan golnya ke gawang Stoke City pada ajang Liga Inggris di Stadion Etihad, Sabtu (14/10/2017).
OLI SCARFF/AFP
Penyerang Manchester City, Gabriel Jesus, merayakan golnya ke gawang Stoke City pada ajang Liga Inggris di Stadion Etihad, Sabtu (14/10/2017).

Eks gelandang Liverpool, Danny Murphy, menilai bahwa Gabriel Jesus memiliki potensi menyamai Lionel Messi.

Hal itu diutarakan Murphy dalam acara Match of the Day, setelah Manchester City menang 7-2 atas Stoke City pada laga Liga Inggris di Stadion Etihad, Sabtu (14/10/2017).

Dalam pertandingan tersebut, Gabriel Jesus mencetak dua gol buat The Citizens, julukan Manchester City.

"Saya berani mengatakan bahwa Jesus bisa jadi merupakan pemain muda terbaik setelah Messi," ujar Murphy seperti dilansir BolaSport.com dari Mirror.

(Baca Juga: Atletico Madrid vs Barcelona - Video Aksi Tutup Kuping Gerard Pique)

Bagi Murphy yang kini berprofesi sebagai komentator, salah satu keunggulan Gabriel Jesus adalah kemampuan mengambil posisi.

"Selain itu, sentuhan dan keseimbangannya bagus. Dia berani dan selalu meminta bola dari rekannya," ungkap Murphy .


Striker Brasil, Gabriel Jesus (kiri), menjebol gawang kiper Cile, Claudio Bravo, dalam laga Kualifikasi Piala Dunia 2018 zona Amerika Selatan di Sao Paulo, Brasil, pada 10 Oktober 2017.(MIGUEL SCHINCARIOL/AFP)

Pernyataan Murphy tersebut sempat membuat sang pembawa acara, Gary Lineker, bingung.

Lineker menganggap bahwa Kylian Mbappe lebih pantas disamakan dengan Messi.

"Saya tak mengatakan Jesus sebagus Messi, tetapi setelah Messi," ujar Murphy.

(Baca juga: Istri Gerard Pique: Saya Tak Pernah Ingin Bersama Pesepak Bola)

Jesus sendiri sudah mencetak tujuh gol dari sepuluh laga Manchester City musim ini.

Bersama timnas Brasil, striker berusia 20 tahun itu juga mencatatkan jumlah serupa dari sebelas pertandingan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Anju Christian Silaban
Sumber : mirror.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Dampak Inter Miami Gagal Juara MLS 2024, Lionel Messi Bisa Dilatih Xavi Musim Depan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X