Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Legenda Manchester United Tahu Isi Pikiran Negatif Dele Alli ke Ashley Young

By Sri Mulyati - Minggu, 29 Oktober 2017 | 15:14 WIB
Gelandang Tottenham Hotspur, Moussa Sissoko dan striker Manchester United, Romelu Lukaku (kanan), coba melerai Dele Alli dan Ashley Young dalam laga Liga Inggris di Stadion Old Trafford, Manchester, pada 28 Oktober 2017.
OLI SCARFF/AFP
Gelandang Tottenham Hotspur, Moussa Sissoko dan striker Manchester United, Romelu Lukaku (kanan), coba melerai Dele Alli dan Ashley Young dalam laga Liga Inggris di Stadion Old Trafford, Manchester, pada 28 Oktober 2017.

Laga Manchester United kontra Tottenham Hotspur pada pekan ke-10 Liga Inggris tak lepas dari kontroversi.

Dalam laga yang digelar di Stadion Old Trafford, Manchester, pada Sabtu (28/10/2017) tersebut Ashley Young terlihat bersitegang dengan gelandang muda Tottenham Hotspur, Dele Alli.

Keduanya bahkan harus dilerai oleh rekan setimnya masing-masing saat terlibat cekcok agar tidak terjadi pertikaian yang merugikan satu sama lain.

Hal ini turut mengundang komentar dari legenda Manchester United, Gary Neville.

Pria yang kini berprofesi sebagai komentator di Sky Sports tersebut mencoba menerka apa yang tengah dipikirkan oleh Alli kala berseteru dengan Young.

(Baca Juga: Jose Mourinho: Kalian Semua Berisik!)

"Alli pasti berkata dalam hati bahwa ia ingin mematahkan hidung Young," ujar Neville seperti dilansir BolaSport.com dari Sky Sports

"Namun, ia masih berpikir bahwa ia tidak akan melakukan hal yang akan membuat timnya kalah," pungkasnya.

Meski Alli akhirnya tak berbuat macam-macam, ia tetap tak bisa menghindarkan Spurs dari kekalahan.

Spurs yang mendominasi pertandingan sejak awal harus takluk dengan skor 0-1 berkat gol Anthony Martial di menit ke-81.

Hasil ini membuat Spurs tertahan di peringkat ketiga dengan total koleksi 20 poin di klasemen sementara Liga Inggris musim 2017-2018.


Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : SkySports.com
REKOMENDASI HARI INI

Real Madrid Tak Mau Bertanding Lawan AC Milan di Liga Champions, Ini Penyebabnya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X