Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Balasan Romelu Lukaku kepada Para Penghujat

By Scholastica Novena M.P.K - Jumat, 3 November 2017 | 15:39 WIB
Reaksi striker Manchester United, Romelu Lukaku, dalam laga Grup A Liga Champions kontra Benfica di Stadion Old Trafford, Manchester, Inggris, pada 31 Oktober 2017.
OLI SCARFF/AFP
Reaksi striker Manchester United, Romelu Lukaku, dalam laga Grup A Liga Champions kontra Benfica di Stadion Old Trafford, Manchester, Inggris, pada 31 Oktober 2017.

Penampilan Romelu Lukaku dalam enam laga terakhir Manchester United menuai komentar pedas dari para fan.

Maklum, Lukaku tidak mencetak gol dalam enam laga tersebut.

Kritik buat Lukaku kian deras karena Manchester United juga dianggap tampil atraktif.

Manajer Jose Mourinho sebelumnya pernah mengingatkan para fan bahwa Lukaku tetap berjasa bagi Manchester United, meski tak mencetak gol.

(Baca Juga: Demi Marouane Fellaini, Manchester United Rela Langgar Aturan)

Namun, peringatan dari sang pelatih tidak mampu membungkam kekesalan para fan.

Dilansir BolaSport.com dari FourFourTwo, setelah berdiam diri, Lukaku memilih untuk menanggapi omongan-omongan kurang sedap tersebut.


Striker Manchester United, Romelu Lukaku, merayakan gol yang dia cetak ke gawang Everton dalam laga Liga Inggris di Stadion Old Trafford, Manchester, pada 17 September 2017.(OLI SCARFF/AFP)

Sang striker asal Belgia tersebut merasa bahwa para fan menganggapnya sebagai benda mati.

"Saya berumur 24. Kalian tak bisa menganggap saya sebagai benda mati. Lebih baik saya mengalami masa di mana saya makin berkembang, daripada langsung memuncak kemudian menurun," ujar Lukaku.

(Baca Juga: Waduh! 3 Kunci Kemenangan Tottenham Hotspur Bakal Direkrut Real Madrid)

Lukaku pun mengklaim mampu mencetak gol dengan kaki kanan, kiri, atau kepala.

Namun, Lukaku ingin berkontribusi pula dalam penciptaan peluang, sehingga bisa memberikan lebih banyak assist buat rekan-rekannya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Anju Christian Silaban
Sumber : FourFourTwo.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Sidang Komdis PSSI - Pelukkan Oknum Suporter ke Pemain Persija Berbuah Hukuman Denda Puluhan Juta bagi Arema FC

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X