Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mantan Pelatih Manchester United Setuju Garap West Ham United

By Scholastica Novena M.P.K - Senin, 6 November 2017 | 15:18 WIB
Wasit Chris Kavanagh (kanan) meminta pelatih Sunderland, David Moyes (tengah), meninggalkan lapangan pertandingan Southampton kontra Sunderland di St. Mary's Stadium, Rabu (26/10/2016).
GLYN KIRK/AFP
Wasit Chris Kavanagh (kanan) meminta pelatih Sunderland, David Moyes (tengah), meninggalkan lapangan pertandingan Southampton kontra Sunderland di St. Mary's Stadium, Rabu (26/10/2016).

Eks pelatih Manchester United, David Moyes, telah melakukan kesepakatan untuk menggantikan Slaven Bilic di West Ham.

Moyes kini telah terikat kesepakatan untuk melatih West Ham hingga akhir musim ini.

Bahkan ia akan mendapatkan kontrak dua tahun di West Ham jika klub tersebut menyukai kinerjanya selama enam setengah bulan mendatang.

West Ham juga telah memberi jaminan pada Moyes bahwa ia boleh membawa stafnya sendiri.

(Baca juga: Pelatih Arsenal Sebut Manchester City Tak Terhentikan, Tapi Bukan Sebagai Pujian Lho!)

Meski sudah memiliki kesepakatan, dalam sebuah wawancara Moyes mencoba tetap menjaga kehormatan Bilic.

Ia mengakui bahwa ada ketertarikan untuk melatih West Ham, namun posisi tersebut tidak tersedia.


Manajer David Moyes (kiri) dan Brendan Rodgers memberikan instruksi kepada pemain masing-masing dalam laga Premier League antara Liverpool dan Manchester United di Anfield, 1 September 2013.(PAUL ELLIS/AFP)

"Saya sendiri pernah di sana dan saya tahu apa yang Slaven lalui. Dia pasti ingin segera mendapatkan hasil," ujar Moyes dilansir BolaSport.com dari beIN Sports.

"Jika posisi tersebut tersedia, tentu saya mau, namun sekarang belum."

Walaupun Bilic telah gagal, namun pemilik West Ham percaya bahwa klubnya masih memiliki potensi untuk menonjol di klasemen Liga Inggris.

(Baca juga: Manchester City Vs Arsenal - Benda Apa yang Digenggam Sergio Aguero Saat Keluar Lapangan?)

West Ham pun sebenarnya memiliki pilihan pelatih lain, yakni Marco Silva, Manuel Pellegrini, dan Roberto Mancini.

Tapi ketiga calon tersebut masih memiliki masa kontrak dengan klub masing-masing.

Tidak menutup kemungkinan bahwa West Ham akan kembali mengincar tiga pelatih tersebut jika Moyes gagal membuat sesuatu yang mengesankan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : beINSports.com
REKOMENDASI HARI INI

Dampak Inter Miami Gagal Juara MLS 2024, Lionel Messi Bisa Dilatih Xavi Musim Depan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X