Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Usai Cedera, Paul Pogba Diproyeksikan Kembali Perkuat Manchester United pada Pertandingan Ini

By Taufan Bara Mukti - Rabu, 8 November 2017 | 16:23 WIB
Ekspresi gelandang Manchester United, Paul Pogba, saat melakukan pemanasan mejelang laga melawan Basel pada ajang Liga Champions 2017-2018 Grup A di Stadion Old Trafford, Manchester, Inggris, ada 12 September 2017.
OLI SCARFF/AFP
Ekspresi gelandang Manchester United, Paul Pogba, saat melakukan pemanasan mejelang laga melawan Basel pada ajang Liga Champions 2017-2018 Grup A di Stadion Old Trafford, Manchester, Inggris, ada 12 September 2017.

Gelandang Manchester United, Paul Pogba, mulai pulih dari cedera dan akan segera bermain kembali.

Paul Pogba dikabarkan akan kembali berlatih bersama Manchester United usai jeda internasional akhir pekan ini.

Pogba telah melewatkan 12 pertandingan Man United karena cedera hamstring.

Tanpa kehadiran Pogba, Manchester United menelan hasil buruk dan harus tertinggal delapan poin dari Manchester City yang memuncaki klasemen sementara Liga Inggris.


Manajer Manchester United, Jose Mourinho (kanan), melempar ban kapten yang sebelumnya dipakai Paul Pogba (kiri), kepada Ashley Young dalam laga melawan Basel pada ajang Liga Champions 2017-2018 Grup A di Stadion Old Trafford, Manchester, Inggris, ada 12 September 2017. Pogba Ditarik keluar akibat cedera.(OLI SCARFF/AFP)

Namun, pemain berusia 24 tahun itu dilaporkan akan kembali merumput saat Manchester United menjamu Newcastle United pada Minggu (19/11/2017) dini hari WIB.

Pogba akan kembali berlatih penuh untuk mempersiapkan laga kontra Newcastle.

Penting pula bagi Pelatih Jose Mourinho untuk membuat Pogba fit seratus persen saat melakoni derbi Manchester pada 10 Desember mendatang.

(Baca Juga: 5 Striker Pergi dari Real Madrid akibat Karim Benzema, tetapi Malah Bersinar di Klub Lain)

Man United tentu saja tak boleh kalah dari City karena akan berakibat jarak antara keduanya di klasemen semakin jauh.


Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : mirror.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Malaysia 2024 - Dani Pedrosa Ungkap Strategi yang Harus Diikuti oleh Jorge Martin dan Francesco Bagnaia dengan Libatkan Marc Marquez dan Enea Bastianini

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X