Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Antonio Conte Kesal kepada Timnas Inggris Gara-gara Drinkwater

By Lariza Oky Adisty - Sabtu, 18 November 2017 | 09:23 WIB
Aksi Danny Drinkwater dalam partai Liga Inggris antara Chelsea lawan Everton di Stamford Bridge, London, 25 Oktober 2017.
GLYN KIRK / AFP
Aksi Danny Drinkwater dalam partai Liga Inggris antara Chelsea lawan Everton di Stamford Bridge, London, 25 Oktober 2017.

Pelatih Chelsea, Antonio Conte, menyimpan kekesalan kepada arsitek timnas Inggris, Gareth Southgate. Gelandang Danny Drinkwater menjadi penyebabnya. Kenapa demikian?

Southgate memanggil Drinkwater memperkuat Inggris pada uji coba melawan Jerman dan Brasil.

(Baca Juga: Buffon di Timnas Italia, Mulai dan Selesai pada Babak Play-Off)

Namun, Drinkwater menolak karena masih mengalami cedera betis.

Conte mengklaim bahwa Southgate memanggil Drinkwater tanpa bertanya dulu kepada dirinya.

"Masalah seperti ini sangat mudah diselesaikan. Seharusnya pihak tim nasional bertanya dulu ke klub sebelum memanggil pemain. Dengan demikian, pelatih klub dan tim nasional bisa memutuskan layak atau tidaknya pemain tersebut memperkuat timnas," ujar Conte.

Seperti yang dilansir BolaSport.com dari Goal, Conte menyayangkan sikap Southgate dan Asosiasi Sepak Bola Inggris, FA.

(Baca Juga: Main di Play-Off, Rekor Tandang Irlandia Masih Bersih)

Kritik yang sempat mampir ke Drinkwater karena penolakan tersebut dinilai Conte akibat miskomunikasi yang terjadi antara dia dan Southgate.

"Kalau saja Southgate berkomunikasi ke saya, tidak akan ada kesalahpahaman. Saya bisa menjelaskan situasi Drinkwater dan membuat keputusan ini bersama-sama dengan Southtgate. Drinkwater tidak pantas diserang oleh media dan publik," ucap Conte melanjutkan.


Editor : Anju Christian Silaban
Sumber : Goal.com
REKOMENDASI HARI INI

Puja-puji Pelatih Bahrain untuk Timnas Indonesia, Pertahanan Baik dan Serangan Ciamik

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
9
24
2
Real Madrid
9
21
3
Atlético Madrid
9
19
4
Villarreal
9
17
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
9
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
9
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Juventus
7
13
4
Lazio
7
13
5
Udinese
7
13
6
Milan
7
11
7
Torino
7
11
8
Atalanta
7
10
9
Roma
7
10
10
Empoli
7
10
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X