Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tawaran Liverpool untuk Pulangkan Mantan Pemainnya Ditolak Barcelona

By Kautsar Restu Yuda - Jumat, 24 November 2017 | 07:26 WIB
Pemain Barcelona, Javier Mascherano (kiri), Lionel Messi (tengah), dan Neymar,  saat tampil melawan Manchester City dalam laga lanjutan Grup C Liga Champions di Stadion Etihad, Manchester, pada 1 November 2016.
PAUL ELLIS/AFP
Pemain Barcelona, Javier Mascherano (kiri), Lionel Messi (tengah), dan Neymar, saat tampil melawan Manchester City dalam laga lanjutan Grup C Liga Champions di Stadion Etihad, Manchester, pada 1 November 2016.

Bek muda Ajax Amsterdam Matthijs de Ligt, juga dikabarkan masuk target incaran klub asal Catalunya itu.

Meski berencana melapas Mascherano, Barcelona enggan melepas dengan harga di bawah yang mereka inginkan.

(Baca Juga: 3 Pemain Barcelona Cegah Kepindahan Neymar ke Real Madrid)

Belum dikonfirmasi berapa harga yang mereka inginkan, namun Barcelona telah menolak tawaran pertama dari mantan klub Mascherano, Liverpool.

Menurut transfermarkt, Mascherano memiliki harga pasar senilai 8 euro atau setara Rp 127,8 miliar.

Mascherano bergabung dengan Liverpool pada musim 2006/2007 dari West Ham United.

(Baca Juga: Terungkap! Alasan Juergen Klopp Tolak Tawaran Manchester United Sebelum Bergabung)

Dilansir BolaSport.com dari Daily Star, Mascherano telah mengkonfirmasi dirinya untuk pergi melalui sebuah pernyataan berikut.

"Fokus saya adalah untuk bahagia dan keputusan yang saya buat tergantung pada hal-hal yang terjadi," ucapnya kepada TyC Sports.

"Di Barcelona, jelas saya sudah tak bermain sebanyak sebelumnya."

(Baca Juga: Mengejutkan! Bintang Barcelona Ini Justru Senang dengan Kepergian Neymar ke PSG)

Mascherano telah bermain sebanyak 10 kali disemua kompetisi musim in.

"Saya masih bermain, saya masih berkompetisi, saya berada di tim dimana setiap laga yang saya mainkan adalah hasil yang saya dapatkan dari berlatih, tetapi jelas terdapat banyak waktu anda ingin bermain lebih," ucapnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : transfermarkt.com, Dailystar.co.uk, Teamtalk.com
REKOMENDASI HARI INI

Alasan Timnas Indonesia TC di Bali Bukan di Jakarta, Shin Tae-yong: Lapangannya Sangat Baik

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X