Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ini Musim Terbaik Raheem Sterling Sepanjang Kariernya Soal Urusan Mencetak Gol

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Selasa, 28 November 2017 | 14:07 WIB
Pemain Manchester City, Raheem Sterling, merayakan gol yang dia cetak ke gawang Huddersfield Town dalam laga Liga Inggris di Stadion John Smith's, Huddersfield, pada 26 November 2017.
OLI SCARFF/AFP
Pemain Manchester City, Raheem Sterling, merayakan gol yang dia cetak ke gawang Huddersfield Town dalam laga Liga Inggris di Stadion John Smith's, Huddersfield, pada 26 November 2017.

Ada sesuatu yang berbeda dari penampilan Raheem Sterling musim ini bersama Manchester City.

Musim ini Manchester City tampil luar biasa, memuncaki klasemen sementara Liga Inggris dengan selisih delapan angka dari peringkat dua dan lolos ke babak gugur Liga Champions dengan mudahnya.

Salah satu pemain City yang juga tampil luar biasa apik musim ini adalah Raheem Sterling.

Meski kerap bermain bergantian dengan koleganya seperti Leroy Sane, Gabriel Jesus, dan Sergio Aguero di lini depan, ketajaman Sterling tak berkurang.

Dari 18 laga yang sudah ia jalani di semua ajang, Sterling sudah mencetak 12 gol.

(BACA JUGA: Kisah Paulo Dybala Ditendang dan Dipukul Gennaro Gattuso Sebelum Menjadi Bintang)

Catatan gol tersebut adalah torehan terbaik Sterling dalam semusim sepanjang kariernya, meskipun musim ini belum berjalan setengahnya.

Ketika mulai menjadi pemain utama di Liverpool pada musim 2012-2013, Sterling bermain di 36 laga dan hanya mencetak dua gol.

Musim berikutnya, ketika Liverpool bermian apik dan hampir juara Liga Inggris, Sterling menyumbang 10 gol dari 38 laga.

Ketika pada musim 2014-2015 Luis Suarez memutuskan hijrah dari Liverpool dan Daniel Sturridge terus mengalami cedera, Sterling bertransformasi menjadi seorang penyerang tengah.

Meski begitu ia hanya mampu mencetak 11 gol dari 52 laga sepanjang musim.

Musim 2015-2016 Sterling memutuskan untuk pindah ke Manchester City.

(BACA JUGA: Tak Hanya Menang, Manchester City Mendominasi dengan Gaya)

Dua musim pertamanya di The Citizens, pemain timnas Inggris ini hanya mencetak 11 gol dari 47 laga pada musim pertama dan 10 gol dari 47 pertandingan musim kedua.

Musim ini Sterling sudah melampaui catatan golnya sendiri dalam satu musim, jika ia terus menampilkan performa menawan, bukan tak mungkin ia yang akan menjadi tumpuan utama Manchester City di masa depan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : twitter.com/brfootball
REKOMENDASI HARI INI

Berkat Barcelona dan Timnas Argentina, Lionel Messi Bisa Raih Segalanya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Bali United
9
20
2
Borneo
9
18
3
Persebaya
9
18
4
Persib
8
16
5
PSM
9
16
6
Persija Jakarta
9
15
7
Persik
8
14
8
Persita
9
14
9
Arema
9
12
10
PSBS Biak
9
12
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Athletic Club
11
18
6
Real Betis
11
18
7
Mallorca
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X