Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Manchester United Vs Manchester City - Teror Romelu Lukaku dan Penangkal yang Tak Ampuh

By Anju Christian Silaban - Jumat, 8 Desember 2017 | 21:08 WIB
Striker Manchester United, Romelu Lukaku, merayakan gol yang dia cetak ke gawang West Ham United dalam laga Liga Inggris di Stadion Old Trafford, Manchester, pada 13 Agustus 2017.
OLI SCARFF/AFP
Striker Manchester United, Romelu Lukaku, merayakan gol yang dia cetak ke gawang West Ham United dalam laga Liga Inggris di Stadion Old Trafford, Manchester, pada 13 Agustus 2017.

Bicara soal Romelu Lukaku, Pep Guardiola pasti tidak bisa melupakan pertandingan pada 15 Januari 2017.

Di Stadion Goodison Park, Lukaku mencetak gol pembuka Everton untuk menang 4-0 atas Manchester City.

Lesakan tersebut sekaligus melanjutkan tren positif Lukaku.

Total, dia merangkum tujuh gol dan lima assist dalam 12 duel kontra tim beralias The Citizens.

(Baca Juga: Calon Rekrutan Persija, Felipe Melo, Pernah Kalahkan Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi)

Dua juga mencetak satu gol saat kedua tim bermain imbang 1-1 pada duel pertama di Stadion Etihad, 15 Oktober 2016.

Artinya, pada musim debutnya di Inggris, Guardiola selalu gagal menghentikan Lukaku untuk melukai timnya.

Padahal, Guardiola memiliki John Stones, yang mengenal betul gaya Lukaku karena sempat bekerja sama di Everton.

Dalam dua laga tersebut, Stones selalu menjadi starter di jantung pertahanan.


John Stones (24) memeluk Romelu Lukaku setelah laga antara Manchester City dan Everton pada laga Liga Inggris di Stadion Etihad, 15 Oktober 2016.(OLI SCARFF/AFP)

Berangkat dari kegagalan tersebut, Guardiola mungkin harus mencari penangkal lain dalam partai derbi Manchester.

Manchester City akan melawan ke markas Manchester United, Stadion Old Trafford, Minggu (10/12/2017) malam WIB.

Hampir dipastikan, Lukaku bakal mengisi susunan starter di lini depan Manchester United.

Eks bek Arsenal, Martin Keown, pun mengajukan nama Nicolas Otamendi sebagai solusi, terutama dalam skenario duel udara.

"Ötamendi cuma 5 kaki 10 inci, tetapi memiliki lompatan bagus. Dia harus memanfaatkan keunggulan itu untuk melawan Lukaku yang mencapai 6 kaki 3 inci," tutur Keown seperti dilansir BolaSport.com dari Daily Mail.

Menilik postur, Vincent Kompany juga diyakini merupakan penangkal ampuh buat Lukaku.

"Bermodalkan tinggi 6 kaki 4 inci, dia adalah pemain belakang sempurna untuk berduel dengan Lukaku," ujar Keown menambahkan.

Kebetulan, Kompany sudah hafal dengan permainan Lukaku karena merupakan rekan di timnas Belgia.

Selain itu, pemilik nomor kostum empat itu telah membuktikan kualitasnya dalam meredam Lukaku.

Dari empat pertemuan di Liga Inggris, dia sempat membuat Lukaku tumpul dua kali.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Anju Christian Silaban
Sumber : Berbagai sumber
REKOMENDASI HARI INI

Unggul Futsal Club Mencoba Lebih Profesional Jelang Tampil di Pro Futsal League 2024/2025

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X