Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bukan Philippe Coutinho atau Mohamed Salah, Juergen Klopp Klaim Tugas Pemain Liverpool Ini Paling Berat

By Kautsar Restu Yuda - Sabtu, 9 Desember 2017 | 09:47 WIB
Pemain Liverpool FC, Roberto Firmino, Philippe Coutinho, Jordan Henderson, dan Andrew Robertson merayakan gol timnya ke gawang Brighton dalam laga Liga Inggris di Stadion Amex, Brighton, pada 2 Desember 2017.
GLYN KIRK/AFP
Pemain Liverpool FC, Roberto Firmino, Philippe Coutinho, Jordan Henderson, dan Andrew Robertson merayakan gol timnya ke gawang Brighton dalam laga Liga Inggris di Stadion Amex, Brighton, pada 2 Desember 2017.

Nakhoda Liverpool Juergen Klopp, mengklaim bahwa menjadi kapten The Reds adalah tugas paling berat di dunia sepak bola.

Pada konferensi pers jelang laga antara Liverpool kontra Everton, Minggu (10/12/2017), Juergen Klopp memberikan komentar terkait kapten tim, Jordan Henderson.

Henderson tidak dimainkan kala Liverpool menang 7-0 melawan Spartak Moskva, Kamis (7/12/2017), di ajang Liga Champions.

Beberapa media Inggris mengkritik penampilan pemain berusia 27 tahun tersebut di beberapa laga sebelumnya.

(Baca Juga: Aneh, Juergen Klopp Harus 'Googling' Nama Phiiippe Coutinho Sebelum Laga Liga Champions)

Klopp memberikan pembelaan terhadap Henderson dan berencana akan menurunkan sang pemain sejak menit pertama laga derbi Merseyside tersebut.

"Seorang kapten tidak bisa bermain sepanjang waktu, dia berada dalam momen dan kondisi bagus," kata Klopp dikutip BolaSport.com dari FourFourTwo.


Manajer Liverpool FC, Juergen Klopp, merayakan kemenangan timnya bersama kapten Jordan Henderson seusai laga leg kedua play-off Liga Champions kontra Hoffenheim di Stadion Anfield, Liverpool, Inggris, pada 23 Agustus 2017.(OLI SCARFF/AFP)

"Hal yang masuk akal. Saya hanya berbicara tentang hal itu (Henderson menjadi starter) karena orang akan berpikir 'cerita yang fantastis, jadi buatlah cerita buruk tentang itu'," ucapnya.

(Baca Juga: Fantastis! 4 Klub Ini Tak Tersentuh Kekalahan di Fase Grup Liga Champions)


Editor : Beri Bagja
Sumber : FourFourTwo.com
REKOMENDASI HARI INI

Tak Ada Laporan Cedera, Seluruh Pemain Siap Tempur Saat Timnas Indonesia Jumpa Jepang dan Arab Saudi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X