Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Legenda Manchester United Yakin Remaja 17 Tahun Ini akan Ikuti Jejak Marcus Rashford

By Putra Rusdi Kurniawan - Jumat, 15 Desember 2017 | 02:48 WIB
Angel Gomes (kanan) berpelukan dengan Wayne Rooney dalam partai Liga Inggris antara Manchester United dan Crystal Palace di Old Trafford, Manchester, 21 Mei 2017.
OLI SCARFF / AFP
Angel Gomes (kanan) berpelukan dengan Wayne Rooney dalam partai Liga Inggris antara Manchester United dan Crystal Palace di Old Trafford, Manchester, 21 Mei 2017.

Tanda tangani kontrak bersama Manchester United, Angel Gomes diharapkan bisa melanjutkan jejak Marcus Rashford.

Angel Gomes baru saja menandatangani kontrak professionalnya bersama Manchester United.

Pemain berusia 17 tahun ini dianggap sebagai talenta paling berbakat di Akademi Manchester United saat ini.

Gomes musim lalu menjadi peraih penghargaan Jimmy Murphy Youth Player dan menjadi pemain termuda yang tampil di Liga Inggris saat tampil menghadapi Crystal Palace musim lalu.

Penampilannya kontra Crystal Palace ini juga menjadikan Gomes sebagai pemain kelahiran tahun 2000 pertama yang tampil di Liga Inggris.

Kepala akademi , Nicky Butt mengatakan dirinya sudah memiliki rencana untuk masa depan Angel Gomes di Old Trafford.

Butt yang juga mantan pemain Manchester United juga mengatakan bahwa dirinya tidak ingin terburu-buru mempromosikan Gomes ke tim utama Manchester United.

"Dia punya masa depan yang besar, tapi masih harus punya jalan yang cukup panjang," ujar Butt dilansir BolaSport.com dari situs resmi Manchester United.

(Baca Juga :5 Bocah Ajaib dari Akademi Manchester United ini Siap Mencuri Perhatian)


"Ini bukan kasus penandatanganan kontrak dan langsung masuk ke tim utama."


Editor : Jalu Wisnu Wirajati
Sumber : Manutd.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X