Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jika Gianluigi Buffon Pensiun, Kiper Ini Bisa Jadi Titisan

By Putra Rusdi Kurniawan - Minggu, 24 Desember 2017 | 07:51 WIB
Kiper Juventus, Gianluigi Buffon, merayakan kemenangan atas Udinese dalam laga Liga Italia di Stadion Friuli, Udine, pada 22 Oktober 2017.
MIGUEL MEDINA/AFP
Kiper Juventus, Gianluigi Buffon, merayakan kemenangan atas Udinese dalam laga Liga Italia di Stadion Friuli, Udine, pada 22 Oktober 2017.

Cedera Gianluigi Buffon menjadi berkah bagi kiper kedua Juventus Wojciech Szczesny yang tampil menawan di lima laganya bersama Juventus.

Juventus harus kehilangan kiper utama mereka Gianluigi Buffon yang mengalami masalah otot di lima laga terakhir Juventus.

Tempat pemain berusia 39 tahun di bawah mistar Juventus itu digantikan kiper asal Polandia, Wojciech Szczesny.

Di tengah banyak keraguan, penampilan Wojciech Szczesny justru menawan kala mengantikan peran Buffon di lima laga terakhir Si Nyonya Tua.

Kiper yang musim ini baru didatang Juventus dari Arsenal senilau 12,2 juta Euro ini mencatatkan lima kali tak kebobolan di lima laga terakhir Juventus.


Wojciech Szczęsny resmi diperkenalkan Juventus(twitter.com/juventusfc)

(Baca Juga : Massimilliano Allegri Ungkapkan Alasannya Tak Turunkan Paulo Dybala di Laga Kontra AS Roma)

Szczesny tercatat mulai tak kebobolan saat Juventus berhasil mengalahkan Olympiacos 2-0 di ajang Liga Chiampions.

Setelahnya di empat pertandingan berikutnya kiper asal Polandia ini tak pernah memungut bola dari gawangnya yaitu saat imbang 0-0 atas Inter Milan dan menang 3-0 atas Bologna.

Tren ini berlanjut ketika Juve menang 2-0 atas Genoa di Coppa Italia dan yang terakhir ketika menang atas AS Roma 1-0.


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : transfermarkt.com
REKOMENDASI HARI INI

Pelatih Jepang Antisipasi Hal ini Jelang Lawan Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X