Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Harry Kane Jadi Pemain Termahal Setelah Neymar Usai Cetak Hat-trick

By Kautsar Restu Yuda - Minggu, 24 Desember 2017 | 16:51 WIB
Harry Kane menjadi bintang kemenangan Tottenham Hotspur atas Burnley setelah mencetak 3 gol pada laga lanjutan Liga Inggris di Turf Noor Stadium pada Minggu (24/12/2017) dini hari WIB.
TWITTER.COM/SpursOfficial
Harry Kane menjadi bintang kemenangan Tottenham Hotspur atas Burnley setelah mencetak 3 gol pada laga lanjutan Liga Inggris di Turf Noor Stadium pada Minggu (24/12/2017) dini hari WIB.

Penyerang Tottenham Hotspur Harry Kane baru saja mencetak hat-trick pada laga pekan ke-19 Liga Inggris.

Tottenham Hotspur berhasil mengalahkan Burnley dengan skor 3-0 di Stadion Turf Moor.

Ketiga gol skuat asuhan Mauricio Pochettino disumbangkan oleh Harry Kane.

Tidak hanya menghasilkan tripoin bagi The Lilywhites, tiga gol tersebut membuat koleksi gol Kane sepanjang 2017 menjadi 36.

(Baca Juga: Begini Tanggapan Jose Mourinho Terhadap Video Ejekan 'Parkir Bus' dari Pemain Manchester City)

Catatan tersebut menyamai rekor striker legendaris Inggris, Alan Shearer.

Shearer mencetak rekor tersebut bersama Blackburn Rovers, 22 tahun yang lalu.

Mantan striker Newcastle United tersebut menyakini bahwa kompatriotnya tersebut memiliki kualitas untuk bisa melewati rekor yang pernah ia ciptakan tersebut.

(Baca Juga: Bunga Persahabatan Jose Mourinho-Pep Guardiola yang Kuncup dan Layu di Barcelona)

Menurut Shearer, dengan kualitas tersebut Kane layak dilabeli banderol lebih dari 180 juta pounds atau setara Rp 3,26 triliun.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : transfermarkt.com, FourFourTwo.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
32
76
2
Arsenal
32
63
3
Nottm Forest
32
57
4
Newcastle
31
56
5
Man City
32
55
6
Chelsea
32
54
7
Aston Villa
32
54
8
Bournemouth
32
48
9
Fulham
32
48
10
Brighton
32
48
Close Ads X