Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Alan Shearer Tak Setuju dengan Keputusan Liverpool meski Akui Kualitas Virgil van Dijk

By Kautsar Restu Yuda - Kamis, 28 Desember 2017 | 06:19 WIB
Ekspresi Alan Shearer ketika mendampingi Newcastle United pada partai Premier League kontra Fulham di St James Park, 16 Mei 2009.
PAUL ELLIS/AFP
Ekspresi Alan Shearer ketika mendampingi Newcastle United pada partai Premier League kontra Fulham di St James Park, 16 Mei 2009.

Mantan pemain Southampton, Alan Shearer, mengklaim bahwa bek baru Liverpool, Virgil van Dijk, tak layak dihargai 75 juta pounds.

Liverpool telah mengumumkan kesepakatan dengan Southampton terkait transfer Virgil van Dijk di situs resmi klub.

Pemain berusia 26 tahun itu ditebus dengan biaya transfer senilai 75 juta pounds (setara Rp 1,36 triliun).

Angka tersebut membuat Van Dijk menggeser pemain Manchester City, Benjamin Mendy, sebagai bek termahal di dunia.

(Baca Juga: Roberto Firmino Sukses Hindari Kesialan yang Menimpa Paul Pogba)

Selain itu, Van Dijk juga memecahkan rekor transfer Liverpool, yang sebelumnya dipegang oleh Naby Keita.

Alan Shearer menilai bahwa pemain asal Belanda tersebut dihargai terlalu mahal, meski memiliki kualitas.

"Tidak, dia tidak layak (dihargai 75 juta pounds). Southampton meminta harga yang mereka inginkan dan Liverpool sangat putus asa," kata Shearer kepada BBC Sport, dikutip BolaSport.com.

(Baca Juga: Karena Bukan Manajer Liverpool, Pep Guardiola Bakal Bawa Manchester City Juarai Liga Inggris)

"Seperti yang telah kita saksikan berkali-kali musim ini, Liverpool sangat membutuhkan bek sentral. Dia pemain bagus, tapi 75 juta pounds? Tidak," ujarnya menjelaskan.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : bbc.com
REKOMENDASI HARI INI

Ruben Amorim ke Man United, Bomber Sporting CP Pilih Jaga Jarak

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X