Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jika Ingin Kembali ke Borussia Dortmund, Pemain Manchester United Ini Harus Meminta Maaf

By Scholastica Novena M.P.K - Kamis, 28 Desember 2017 | 12:28 WIB
Gelandang Manchester United, Henrikh Mkhitaryan, tersungkur dalam laga Piala Super Eropa kontra Real Madrid di Stadion Philip II Arena, Skopje, pada 8 Agustus 2017.
DIMITAR DILKOFF/AFP
Gelandang Manchester United, Henrikh Mkhitaryan, tersungkur dalam laga Piala Super Eropa kontra Real Madrid di Stadion Philip II Arena, Skopje, pada 8 Agustus 2017.

Gelandang Manchester United, Henrikh Mkhitaryan dikabarkan bersikeras untuk meninggalkan Old Trafford pada Januari 2018.

Pemain asal Armenia tersebut kabarnya memilih kembali ke mantan klubnya, Borussia Dortmund.

Namun untuk kembali ke klub Jerman tersebut, Henrikh Mkhitaryan harus memenuhi satu syarat.

Dilansir BolaSport.com dari Metro, Mkhitaryan harus meminta maaf pada Borussia Dortmund.

(Baca juga: Daftar 10 Bek Termahal Dunia Setelah Virgil van Dijk Resmi ke Liverpool)

Permintaan maaf tersebut ternyata terkait dengan kejadian saat sang gelandnag mengurus kepindahannya ke Manchester United pada 2016.

Saat itu, Mkhitaryan dan agennya, Mino Raiola, dinilai memaksakan kepindahan tersebut.

Bahkan, Raiola ternyata melempar sebuah kursi dalam diskusi kepindahan yang kian memanas.

Masa lalu sang gelandang tentu bakal membuatnya menyesali keputusan tersebut.

Pasalnya selain kepindahan ke Dortmund dipersulit, sepak terjang di Old Trafford tak begitu berbuah apik.


Editor : Estu Santoso
Sumber : metro.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Update Cedera Mees Hilgers, FC Twente akan Tentukan Nasib Bek Timnas Indonesia Kamis

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X