Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mengintip Gaji Pemain Manchester United, Paul Pogba Terima Rp 5,3 Miliar per Pekan

By Dian Savitri - Kamis, 4 Januari 2018 | 19:35 WIB
Pemain Manchester United, Paul Pogba, memberi selamat kepada Anthony Martial setelah ia mencetak gol ke gawang Everton pada laga Liga Inggris di Goodison Park, Liverpool, 1 Januari 2018.
PAUL ELLIS / AFP
Pemain Manchester United, Paul Pogba, memberi selamat kepada Anthony Martial setelah ia mencetak gol ke gawang Everton pada laga Liga Inggris di Goodison Park, Liverpool, 1 Januari 2018.

Sebelum musim 2017-2018 dimulai, Manchester United mengeluarkan 147 juta poundsterling untuk mendatangkan tiga pemain baru. Angka itu nyaris mencapai 2,7 triliun rupiah.

Tiga pemain tersebut adalah Romelu Lukaku, Viktor Lindeloef, dan Nemanja Matic.

Kemudian, Manchester United juga mendatangkan kembali Zlatan Ibrahimovic melalui transfer gratis.

Pemain Swedia itu kabarnya juga mau gajinya dipotong separuh.

Musim sebelumnya, Manchester United belanja sebanyak 116 juta pound untuk mendatangkan Paul Pogba, Henrikh Mkhitaryan, dan Eric Bailly.

Meski demikian, walau banyak pemain bintang, bukan berarti Man United lantas harus mengeluarkan uang untuk gaji tahunan yang sangat banyak.

Sebab, pada saat bersamaan, pemain-pemain dengan gaji besar, seperti Wayne Rooney dan Bastian Schweinsteiger, pergi pada musim panas 2017.

(Baca Juga: Mengintip Gaji Pemain Barcelona, Lionel Messi Menerima Rp 9,1 Miliar per Pekan)

Musim ini, tagihan gaji Manchester United menurun menjadi 203 juta pound, dibanding 215 juta pada musim 2016-2017.

Walau menurun, Man United tetap saja menjadi klub dengan gaji kumulatif paling banyak di Premier League.

Peringkat kedua ditempati oleh rival sekota, Manchester City, dan Chelsea ada di tempat ketiga.

Lalu, siapa pemain Manchester United dengan gaji terbanyak?

Kalau sebelumnya Wayne Rooney memegang rekor sebagai penerima gaji tertinggi di United, musim ini Paul Pogba yang mendapatkannya.

Gaji gelandang Prancis itu adalah 290 ribu pound per pekan atau nyaris mencapai 5,3 miliar rupiah.

Dua pemain dengan gaji terbanyak kedua, 200 ribu pound, adalah Romelu Lukaku dan kiper David de Gea.

(Baca Juga: Mengintip Gaji Pemain Real Madrid, Cristiano Ronaldo Terima Rp 6,7 Miliar per Pekan)

Dikumpulkan dari berbagai sumber, termasuk BBC dan The Guardian, berikut daftar gaji per pekan para pemain United.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Weshley Hutagalung
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Ronaldo Cetak Gol ke-915 pakai Kaki Terlemah, Makan Korban Tim Papan Tengah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X